Bhabinkamtibmas Desa Palir Polsek Kedawung, Berikan Perhatian Khusus pada Warganya

- Penulis Berita

Sabtu, 6 November 2021 - 06:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

POLRES CIREBON KOTA, Patrolinews86.com – Guna antisipasi serta dalam rangka mensukseskan kegiatan Pesta Rakyat yaitu pemilihan kuwu serempak semua pihak yang terkait dan berhubungan dengan kegiatan pengamanan pilwu serentak melaksanakan sambang pengecekan sekaligus deteksi dini dalam rangka menciptakan situasi yang kondusif. Sabtu (06.11.21)

Kapolres Cirebon kota AKBP M. Fahri Siregar, SH, S.IK.MH melalui Kapolsek Kedawung menyampaikan ” Giat yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Desa Palir polsek kedawung, Brigadir Arif Afandi,S.H. yaitu dengan sambang dialogis dengan masyarakat yang sedang nimbang padi di blok Lebak Rt.003/Rw.001 ds.palir kec.tengah tani kab.cirebon. Sekaligus juga bersilaturahmi dengan aparat terkait yang ada di desa, yang akan melaksanakan Pilwu serempak. Dikandung maksud adalah guna mencari sumber informasi terkait dengan pemilihan kuwu serempak “. Jelasnya.

Sementara di sisi lain menurut Kapolres Ciko ” dengan adanya bhabinkamtibmas yang langsung turun dan sambang berada dekat dengan masyarakat. Dimungkinkan untuk bisa menjaga dan memberikan edukasi terhadap masyarakat dengan benar. Agar menggunakan hak pilihnya sesuai hati nurani dalam pemilihan kuwu mendatang serta sesuai dengan kebutuhan desanya “. Jelas kompol Suwitno SH.MH.

Dalam kesempatan tersebut bhabinkamtibmas memberikan himbauan dan edukasi ppkm Level 3 tingkat desa, Rt/Rw dan penerapan protokol kesehatan untuk menghambat peyebaran corona virus/ covid_19 dan memberikan pesan kamtibmas berhati-hati adanya Curat,Curas,Curanmor (C3) dan bahaya penyalagunaan narkoba serta mensosialisasi AKB ( Adaptasi Kebiasaan Baru ) dengan mengedepankan protokol kesehatan 5M seperti Menggunakan masker, Menjaga jarak, Mencuci tangan dengan sabun, Menghindari kerumunan dan Membatasi mobilitas & interaksi. Pungkas Iptu Ngatidja, SH.MH kasi humas polres cirebon kota.

( Dedi )

Berita Terkait

Proyek Saluran Irigasi di Desa Kalimanggis kulon Tidak ada Papan Informasi Kegiatan.
Ormas Banaspati Siap Lapor Kuwu Desa Setu Patok atas Dugaan Korupsi Dana Desa Tahun 2024″
Ketua Banaspati Mundu Soroti terkait penggunaan dana desa Setu patok Tahun 2024 yang di duga banyak kejanggalan.
Warga Desa Cipanas datangin kantor desa menanyakan terkait pengelolaan Anggaran Desa Tahun 2019- Tahun 2025 di duga tidak transparan
Menelisik anggaran dana desa di Desa Halimpu Cirebon
Kuwu Setu Kulon Kabupaten Cirebon Resmi Ditahan, Diduga Gelapkan Dana Desa dan PAD
Rekonstruksi Jalan Segong-Karangkancana Sedang Di Laksanakan Warga Senang Jalannya Bagus
Hati hati banyak teror kepada para kepala desa dari orang yang tidak dikenal dengan dalih mau mengungkap kasus desa

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 17:35 WIB

Babinsa Latih Kepemimpinan Siswa SMPN 2 Teras Boyolali, Cetak Calon Pemimpin Muda Berkarakter

Rabu, 12 November 2025 - 17:33 WIB

Peluang Emas! Polres Pekalongan Gencar Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara, Sekolah Full Beasiswa di Bogor

Senin, 10 November 2025 - 14:09 WIB

Ketua Umum GMOCT dan Ahli Hukum Bambang L.A. Hutapea Soroti Pemberhentian Kepala Sekolah: “Langgar Aturan dan Merusak Marwah Pendidikan”

Kamis, 6 November 2025 - 10:07 WIB

Aktivis Anti korupsi soroti terkait pembangunan jamban SDN 1 Sindang kempeng kec. Greged

Kamis, 6 November 2025 - 09:23 WIB

Pihak Polresta Cirebon Diminta Tegakkan Hukum Secara Transparan Terkait Dugaan Pemotongan Dana BOS di Dinas Pendidikan Kabupaten Cirebon

Rabu, 5 November 2025 - 17:49 WIB

Dr. H.Awaludin Hamzah, M.Ag.. Kiprah Yang Menorehkan Sejarah

Selasa, 4 November 2025 - 17:58 WIB

Tanamkan Nilai Kerukunan Dan Toleransi TK ABA Prambanan Outing Class Di Pusat Edukasi Kerukunan

Minggu, 2 November 2025 - 13:06 WIB

SMAN 1 Majalengka bangga, Raih Juara Pertama Dalam Lomba LLC Empat Pilar MPR RI

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Moke Pusaka Sakral Dan Jantung Budaya Nusa Tenggara Timur.

Kamis, 13 Nov 2025 - 22:02 WIB

HUKUM

Apakah Moke Benar-Benar Layak Diberantas?

Kamis, 13 Nov 2025 - 20:46 WIB