MAN 4 BOYOLALI Adakan kegiatan Pembekalan dan Sosialisasi untuk Siswa

- Penulis Berita

Selasa, 10 Desember 2024 - 22:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAN 4 BOYOLALI Adakan kegiatan Pembekalan dan Sosialisasi untuk Siswa Siswi Kelas 10 11 dan 12, tentang Bermedsos dan Kenakalan Remaja.

 

Boyolali – Patrolinews86.com.
Bertempat dihalaman Belakang MAN 4 Boyolali yang berlokasi di jalan Karanggede – Klego -Gemolong . Pada hari senin pagi 09 Desember 2024 diadakan Pembekalan dan Sosialisasi tentang Bermedsos yang bijak dan kenakalan remaja.
Yang diikuti siswa siswi kelas 10 11 dan 12, dengan Menggandeng dari Media online,cetak dan tv , Patrolinews86.com.
yang diwakili kepala wilayah Jawa tengah Semi Raharjo( Samira ).
Acara dimulai setelah Siswa siswa adakan Upacara bendera( Apel pagi) tiap hari senen dimulai dengan cuaca yg mendung dan gerimis, siswa siswi dengan antusias dan semangatnya untuk mengikuti acara pembekalan dan sosialisasi dari pembicara atau Narasumber, dengan duduk dan lesehan di halaman berlantai Paving blok yang kebetulan baru beberapa minggu terpasang, terlihat dibeberapa titik masih tergenang air, terlihat pada gambar.

 

Acara ini berlangsung dengan santai bersahabat dan interaktip, karena Nara sumber tiap satu bab mau lanjut ke bab lain selalu menyampaikan kepada para siswa untuk bertanya atau sebaliknya .

Disitupun para siswa selalu aktip untuk menjawab pertanyaan yang dilontar Narasumber.

Bahkan saat ditanyakan dan dicek dalam HP siswa atas Aplikasi Alquran Yasin & tahlil, ada beberapa anak yang punya Aplikasi tersebut, langsung ke depan untuk membacakan Surat yasin dalam aplikasi tersebut, dan suasana lebih aktif dan semangat.

Dalam pesan terakhirnya bahwa kegunaan HP adalah untuk komonikasi, untuk belajar pelajaran sekolah dan belajar agama dan belajar untuk mencari uang, dipaparkan dengan panjang lebar .

 

Masih ditempat yang sama, Kepala MAN 4 Boyolali Bapak Joko Susilo, SPd, M.Pd mengatakan tujuan kegiatan pagi ini, untuk memberikan tambahan motivasi dan semangat belajar semua siswa siswi.
Karena disini sekolah yg lebih dikenal dengan Nuansa Agama Islam, maka kami sebagai Guru dan pembimbing untuk memberikan kepada para murid, pembenahan Akhlaq Ititud, kalau akhlaq baik, mental bagus, taat aturan agama dan menjalankan tata tertib sekolah Insyaalloh murid di MAN 4 Boyolali ini bisa lebih maju dan pinter dalam menguasai pelajaran sekolah.
Maka kami menggandeng Media Patrolinews86.com untuk memberikan motivasi kepada murid disini.
Dan tadi sudah panjang lebar disampaikan, tentang bermedsas yang bijak, tentang kenakalan remaja, juga tentang menghormati orang tua dan cara beribadah yang taat menjalankan aturan agama.

Terima kasih kepada media Patrolinews86.com, semoga kami bisa selalu menjalin silaturrohmi ini, ujar Joko.( Samira )

Berita Terkait

PKBM Maharani Berkomitmen Memberikan Pelayanan Pendidikan Berkualitas
Upacara Kesadaran Nasional, Bupati Dian Umumkan Penganugrahan Predikat Reformasi Birokrasi
Dana BOS Diduga Digasak untuk Kepentingan Pribadi,Kejati Sumut Tangkap dua pejabat Pendidikan
Siap Ubah Wajah Pendidikan Kuningan Lima Program Unggulan “Sekolahku Keren” 
Personil Polsek Bojong Polres Purwakarta Giat Sambang/Binluh di Lapang Pilar Desa Sukamanah*
Ikatan Alumni 1999 SMP 8 Makassar Gelar Buka puasa Bersama
Terima MBG Menu Buka Puasa Siswa SMAN 2 Lahat Merasa Senang
58 Kepala Sekolah di Lingkungan Disdik Majalengka di Lantik Bupati, H. Eman Suherman
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:27 WIB

Indramayu Segera Miliki TPST, Kelola Sampah Jadi ‘Keripik Sampah’*

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:14 WIB

Berkas yang Wajib Dibawa Saat Pemutihan Pajak Kendaraan Maret-April 2025, Simak dibawah ini

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:21 WIB

Peringati Nuzulul Quran, Polres Pekalongan Gelar Santunan kepada Kaum Dhuafa

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:06 WIB

SIBER MALIK , ditanda tangani bersama Bupati Majalengka

Selasa, 18 Maret 2025 - 08:37 WIB

Ketua Repdem Kuningan Di Dampingi Praktisi Hukum LBH Ratu Adil Bertemu Tokoh Pangandaran Bertangan Besi Jeje Wiradinata

Senin, 17 Maret 2025 - 12:16 WIB

Percepat Respon Aduan Masyarakat, Bupati Buka Layanan WhatsApp Melalui Lapor Kuningan Melesat

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:04 WIB

Semarak Kreasi Pramuka Ramadhan Kwartir Ranting Subang, ditutup Wabup Tuti

Sabtu, 15 Maret 2025 - 09:46 WIB

Wakil Bupati Hadiri Acara Safari Ramadhan Di Desa Banjarwangunan Kecamatan Mundu. 

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Indramayu Segera Miliki TPST, Kelola Sampah Jadi ‘Keripik Sampah’*

Kamis, 20 Mar 2025 - 19:27 WIB