Satpolairud Polres Tegal Awasi Tempat Wisata Air

- Penulis Berita

Minggu, 15 Januari 2023 - 20:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

* Satpolairud Polres Tegal Awasi Tempat Wisata Air *

Tegal,PatroliNews86.Com – Satuan perairan udara (satpolairud) Polres Tegal siap mengamankan obyek wisata air, yang berpotensi menjadi lokasi kunjungan masyarakat berwisata saat libur akhir pekan. Tujuannya, untuk memberikan jaminan keamanan dan mengantisipasi terjadinya kecelakaan di air.

Kapolres Tegal AKBP Arie Prasetya Syafa’at, S.I.K,. M.H melalui Kasat Polairud AKP Siswanto, S.Ag mengatakan jajarannya sudah disebar ke sejumlah titik obyek wisata air, yang nantinya akan dijadikan tempat masyarakat menghabiskan waktu liburan akhir pekan. Pernyataan itu dikatakan saat ditemui di Mako Polairud, Sabtu, 14 Januari 2023

Kasat Polairud menjelaskan, jajaran satpolair juga telah menempatkan anggota di obyek wisata yang ramai dikunjungi masyarakat. Baik pantai maupun obyek wisata buatan yang menyediakan wahana permainan air sepanjang pantai utara dari perbatasan kota tegal sampai kabupaten Pemalang.

Menurutnya, jaminan keamanan akan diberikan jajaran Polres Tegal kepada masyarakat yang merayakan dan menikmati libur akhir pekan di tempat wisata.

“SatPolair nanti kerja sama dengan instansi lainya. Mana kalau terjadi kejadian, mereka sudah siap. Jadi di sana kita tempatkan pos. Pos itu tidak hanya di lalu lintas tapi juga di tempat wisata,” pungkas AKP siswanto.

( Idris )

Berita Terkait

Judi Togel Marak di Tegal, Warga Resah, Moral Generasi Muda Terancam: OTK Hubungi Pimred SBI, “Kondisi”, Apakah Aparat nya pun Terkondisi..?
Penganiayaan Terhadap Wartawan Terjadi Lagi Di Ketapang Dimana Keadilan Terhadap Wartawan ?.
Korban Penipuan Sertifikat Tanah di Kuningan Lapor Polisi, GMOCT Kawal Kasus Hingga Tuntas
10 Hari Operasi Aman Candi 2025 Polres Pekalongan Kota Ungkap 2 Kasus Aksi Premanisme, 2 Tersangka Diproses Hukum.
Oknum PNS inisial MMT Pemkab Majalemgka Diduga Jadi Perantara Ijazah Bermasalah Milik Seorang Perangkat Desa*
Polres Batu Bara Laksanakan GKN di Medang Deras, 1 Pemuda Diamankan
Polisi Tangkap Abang Adik Pengirim Paket Berisi Mayat Bayi
Woww…! Peredaran Obat Tramadol di Kabupaten Majalengka Kian Berani,Diduga di Bekingi APH

Berita Terkait

Jumat, 23 Mei 2025 - 18:53 WIB

Transparansi Pembangunan Kandang Kambing BUMDes Jatimulya Di Pertanyakan

Jumat, 23 Mei 2025 - 14:40 WIB

Kapolsek Bojong Polres Purwakarta Pimpin Renovasi Kantor*

Rabu, 21 Mei 2025 - 19:49 WIB

Pemdes Depok Gelar Musdesus Untuk Pembentukan Koprasi Merah Putih*

Rabu, 21 Mei 2025 - 14:03 WIB

Warga Desa Cihideng Girang Antusias datangin Acara Pasar Murah

Selasa, 20 Mei 2025 - 17:24 WIB

Pemdes Cileunca Gelar Gerakan Ngosrek Bareng Bersih-bersih Jalan Desa Dan Halaman Kantor Desa*

Senin, 19 Mei 2025 - 15:30 WIB

Musyawarah Desa Khusus Pembentukan Koprasi Merah Putih Cilingga*

Selasa, 13 Mei 2025 - 19:31 WIB

Pemdes Kertasari Gelar Gerakan Ngosrek Bareng*

Jumat, 9 Mei 2025 - 21:54 WIB

Warga Di Banjarwangi Garut Bangun Jalan Penghubung Secara Mandiri!!

Berita Terbaru

WARTA DESA

Kapolsek Bojong Polres Purwakarta Pimpin Renovasi Kantor*

Jumat, 23 Mei 2025 - 14:40 WIB