Polres Ciko berhasil Ungkap Kasus Kekerasan Serta Korban Alami Luka Tusuk

- Penulis Berita

Kamis, 19 Januari 2023 - 16:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Polres Ciko berhasil Ungkap Kasus Kekerasan Serta Korban Alami Luka Tusuk

POLRES CIREBON KOTA, Patrolinews86.com – Kembali Polres Cirebon Kota menangkap para pelaku tindak pidana secara bersama sama dimuka umum melakukan kekerasan terhadap orang.

Dimana melibatkan 4 orang tersangka, salah satunya YP asal harjamukti Kota Cirebon masih DPO. Untuk 3 pelaku lainnya berhasil di tangkap yaitu AM (lk) haurgelis Indramayu, NR (wnt) dan TR (wnt) keduanya berasal dari harjamukti Kota Cirebon.

Dalam konpres, Kapolres Cirebon Kota AKBP Ariek Indra Sentanu, SH. S.IK. MH menjelaskan, antara korban dan tersangka sudah saling mengenal. Sesaat sebelum kejadian, korban ini berusaha menjelaskan akan issu tentang adanya perselingkuhan antara tersangka YP dengan NR (wnt). Namun pada saat korban menemui YP (DPO) untuk menjelaskan tiba-tiba YP menusuk paha dan kepala korban. Ucapnya didampingi Wakapolres Cirebon Kota KOMPOL Ahmat Troy Aprio, SH.S.IK.

Kemudian saat korban tersungkur, ketiga tersangka AM (lk), NR (wnt) dan TR (wnt) juga turut melakukan pemukulan kepada korban. ucapnya Kamis (19/1/23) didampingi Kasat Reskrim AKP Perida Apriani Sisera Panjaitan, S.IK.MH.

Barangbukti berhasil diamankan dari Tsk AM berupa 1 (satu) bilah pisau lipat warna silver Gold (kuning emas).

Para tersangka di ancam Pasal 170 KUH Pidana Ancaman hukuman 7 tahun penjara. pungkas Kapolres Ciko didampingi Kasi humas Polres Cirebon Kota IPTU Ngatidja, SH.MH.

( Dedi )

Berita Terkait

Satnarkoba Polres Subang ,Sigap Berantas Peredaran Obat Obatan Terlarang Jenis Tramadol
Diduga Salah Gunakan Wewenang Angkat Keluarga Jadi Pejabat, Sekda DKI Dilaporkan ke KPK
Polda Jateng Tangkap Tiga Pelaku Premanisme Berkedok Debt Collector di Slawi*
Di Desa  Cipinang  Majalengka  Program PTSL Dipungut  Rp.200 ribu dengan Alasan untuk ngopi. Benarkah..? 
Pencarian Hari Ketiga Membuahkan Hasil, Pemancing yang Diduga Terpeleset dan Tenggelam Akhirnya Ditemukan
Polresta Cirebon Ungkap 34 Motor Hasil Curanmor, Salah Satunya Milik Fitri yang Hilang di Parkiran Rumah
Polresta Cirebon Ungkap Penipuan Rp 50 Juta oleh Polisi Gadungan Asal Ciperna
Polresta Cirebon Ungkap Kasus Peredaran Uang Palsu, Satu Pelaku Diamankan

Berita Terkait

Jumat, 16 Mei 2025 - 12:06 WIB

Satnarkoba Polres Subang ,Sigap Berantas Peredaran Obat Obatan Terlarang Jenis Tramadol

Kamis, 15 Mei 2025 - 19:52 WIB

Polda Jateng Tangkap Tiga Pelaku Premanisme Berkedok Debt Collector di Slawi*

Kamis, 15 Mei 2025 - 17:39 WIB

Di Desa  Cipinang  Majalengka  Program PTSL Dipungut  Rp.200 ribu dengan Alasan untuk ngopi. Benarkah..? 

Kamis, 15 Mei 2025 - 13:12 WIB

Pencarian Hari Ketiga Membuahkan Hasil, Pemancing yang Diduga Terpeleset dan Tenggelam Akhirnya Ditemukan

Kamis, 15 Mei 2025 - 07:22 WIB

Polresta Cirebon Ungkap 34 Motor Hasil Curanmor, Salah Satunya Milik Fitri yang Hilang di Parkiran Rumah

Kamis, 15 Mei 2025 - 07:18 WIB

Polresta Cirebon Ungkap Penipuan Rp 50 Juta oleh Polisi Gadungan Asal Ciperna

Kamis, 15 Mei 2025 - 07:12 WIB

Polresta Cirebon Ungkap Kasus Peredaran Uang Palsu, Satu Pelaku Diamankan

Rabu, 14 Mei 2025 - 18:34 WIB

Pengusaha Tambak Udang Vaname di Pemalang Dilaporkan ke Polda Jateng; GMOCT Desak Tindakan Tegas

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Bupati Majalengka segera Lantik PPPK dan CPNS Minggu Depan

Jumat, 16 Mei 2025 - 16:10 WIB

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Wabup Kab Kuningan , Tuti Kunjungi Kementerian/Lembaga dan Tokoh Nasional

Jumat, 16 Mei 2025 - 15:22 WIB