Ingatkan Pentingnya Disiplin Dan Ketertiban Sebagai Pondasi Kehidupan Sehari-Hari, Ka. KPLP dan Pejabat Struktural Berikan Arahan

- Penulis Berita

Sabtu, 21 Desember 2024 - 15:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Ingatkan Pentingnya Disiplin Dan Ketertiban Sebagai Pondasi Kehidupan Sehari-Hari, Ka. KPLP dan Pejabat Struktural Berikan Arahan*

Brebes, Patrolinews86, Com. – Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes, dikumpulkan untuk mengikuti pengarahan oleh Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Ka. KPLP), Tomy Yulianto dan Pejabat Struktural lainnya, Selasa (17/12).
Mengutamakan disiplin dan ketertiban di Lapas Brebes ini membahas kewajiban dan tata tertib yang harus diikuti oleh seluruh Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Blok Hunian Lapas Brebes.

Dalam kegiatan tersebut, Tomy Yulianto berharap agar para warga binaan dapat mentaati peraturan yang ada dan selalu menjaga menjaga kondisi Lapas yang tertib, aman, dan kondusif serta menjaga kepercayaan yang telah diberikan oleh petugas serta selalu berusaha untuk tidak melanggar peraturan dan tata tertib yang ada di Lapas Brebes.
“Dengan menjaga kewajiban dan mentaati tata tertib, kita tidak hanya menciptakan lingkungan yang aman dan teratur di dalam lapas, tetapi juga mendukung proses rehabilitasi dan pembinaan pribadi warga binaan,” ungkap Tomy Yulianto.

Tomy Yulianto juga menegaskan Perintah Pimpinanan Kalapas Brebes, Isnawan tentang norma-norma yang harus dipatuhi oleh WBP selama menjalani masa pemasyarakatan. Poin-poin tersebut melibatkan kewajiban rutin, tata tertib harian, dan etika berinteraksi dalam lingkungan Lapas.

“Pesan Bapak Kalapas, kegiatan ini dilaksanakan sebagai wujud kita hadir dalam memberikan pembinaan dan pengamanan secara langsung, kita juga bangun komunikasi yang baik sabagai langkah antisipasi gangguan Kamtib. Kita juga pastikan secara langsung setiap hak-hak para WBP sudah terpenuhi dengan baik,” ucap Tomy.

Petugas penjagaan pagi turut hadir untuk memberikan dukungan dalam menjalankan kegiatan ini. Sesi arahan ini diharapkan dapat memperkuat kesadaran dan kedisiplinan WBP, sekaligus memastikan bahwa seluruh aktivitas di Lapas Brebes berjalan sesuai dengan standar dan norma yang berlaku.

(Susi)

Berita Terkait

Pembangunan Pondasi Pengurungan Gedung Serbaguna Desa Linggamukti*
Kerja Bakti Dosen dan Mahasiswa/i Universitas Nusa Nipa, Fakultas Hukum: Bentuk Dukungan Moril Terhadap Tahun Yubelium Sebagai Tahun Pertobatan.
Inovasi Bupati H. Eman Suherman dalam Perbaikan Jalan dengan Program Pembangunan Jalan Bersama Industri (PJBI).
Intensifkan Razia Miras di Bulan Ramadhan, 90 Botol Miras Diamankan Polisi dari Beberapa Kafe dan Warung di Wilayah Bojong dan Siwalan
LSM GMBI Distrik Kuningan Rayakan HUT ke-23 dengan Tema “Solidaritas Tanpa Batas”
Peluang Bisnis Laptop Bekas: Keuntungan Besar Di Tengah Permintaan Pasar Yang Sangat Tinggi.
BEWARA ! WARGA GARUT BISA TITIP MOTOR DI POLSEK SAAT MUDIK LEBARAN
*Posyandu Melati Satu Desa Depok Giat Penimbangan Balita*
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 05:17 WIB

Polres Lahat Gelar Rakor Lintas Sektoral Ops Ketupat Musi 2025 Persiapan Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1446-H

Kamis, 20 Maret 2025 - 05:15 WIB

Polres Lahat Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim Dan Awak Media

Kamis, 20 Maret 2025 - 05:13 WIB

Kapolri Pastikan Kesiapan Pengamanan Arus Mudik dan Layanan Valet & Ride Polda Jateng

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:41 WIB

Kapolri Pastikan Kesiapan Pengamanan Arus Mudik dan Layanan Valet & Ride Polda Jateng

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:43 WIB

Kapolri dan panglima tni sepakat usut tuntas penembakan Anggota polri di Way Kanan.

Selasa, 18 Maret 2025 - 22:00 WIB

Unit Pidsus Polres Lahat laksanakan Sidak, Tera, pengecekan dan memonitoring di SPBU Lahat, BBM Bersubsidi di Lahat Sesuai Standar

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:58 WIB

Polda Lampung Berduka, 3 Polisi Gugur dalam tugas sebagai abdi masyarakat

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:09 WIB

Polres Lahat Gelar La Pra Ops Ketupat Musi 2025

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Pembangunan Pondasi Pengurungan Gedung Serbaguna Desa Linggamukti*

Kamis, 20 Mar 2025 - 05:02 WIB