Tingkatkan Disiplin Anggota, Kodim 0724/Boyolali gelar Pemeriksaan Kendaran.

- Penulis Berita

Rabu, 5 April 2023 - 20:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tingkatkan Disiplin Anggota, Kodim 0724/Boyolali gelar Pemeriksaan Kendaran.

 

Boyolali – Patrolinews86.com.
Mencegah terjadinya pelanggaran dalam berlalu lintas, personel Kodim 0724Boyolali melakukan pemeriksaan kendaraan dinas dan administrasi kelengkapan dalam berkendaraan.
Pemerikasaan ini dilakukan oleh personel Denpom IV/4 Surakarta di Makodim 0724/Boyolali Jalan Pandanaran Desa Tegalmulyo Kecamatan Mojosongo Kabupaten Boyolali. Rabu ( 05/04/2023)

Pemeriksaan kendaraan dinas dari Denpom IV/4 Surakarta, dipimpin oleh Letda Cpm Supriyono dan didampingi oleh Pasi Intel Kodim 0724/Boyolali Kapten Inf Eko Yanu Prasetyono
Untuk pemeriksaan kelengkapan fisik kendaraan dinas seperti spion, lampu, plat nomor kendaraan, nomor rangka mesin, lampu sen, dan harus dilengkapi dengan helm standart TNI AD. Kemudian kelengkapan fisik kendaraan dicocokkan dengan surat-surat kendaraan dan identitas pemegang kendaraan dinas,” jelasnya.

Selain memastikan kesiapan dan keamanan kendaraan juga administrasi personel pemegang kendaraan dinas ikut serta diperiksa.

Dandim 0724/Boyolali Letkol Arm Ronal F Siwabessy, M.A. melalui Perwira Seksi Intelijen (Pasi Intel) Kodim 0724/Boyolai Kapten Inf Eko Yanu Prasetyono menegaskan, bahwa pemeriksaan kendaraan meliputi roda dua dan roda empat, kususnya personel yang jabatan Tamudi (Tamtama Pengemudi) agar selalu mempelajari dan mematuhi enam belas (16) kewajiban pengemudi sesuai ketentuan dan prosedur tetap.

“Pemeriksaan kendaraan dinas kita lakukan, untuk mencegah terjadinya pelanggaran dalam berlalu lintas dan untuk meningkatkan disiplin kepada personel kodim 0724/Boyolali dalam berlalu lintas,” Pungkas Pasi Intel.( Samira,Slamet )

Berita Terkait

Soliditas dan Sinergitas TNI – POLRI dan Pemerintah Daerah Dalam Setiap Penugasan
Berbagi Berkah Ramadhan Danramil 1903 Darangdan-Bojong Bersama Pemerintah Kecamatan Bojong Bagikan Takjil Bagi Pengguna Jalan
Bentuk Kepedulian Danramil Darangdan Melayat Kerumah Duka Warga Yang Meninggal Dunia*
Korem 063/SGJ gelar Silahturahmi dengan Ketua Ormas se wilayah Kota/Kab Cirebon
Perkuat Sinergitas Danramil 1903 Darangdan Bersama Kapolsek Ikuti Zoom Meeting Verifikasi dan ODF*
Jalur Super Kilat Kenaikan Pangkat Teddy Indra Wijaya Tuai Polemik*
Kodim 0614 Kota Cirebon Menyelenggarakan TFG Guna Mengantisipasi Bencana di Wilayah Kota Cirebon
Dandim 0614/Kota Cirebon Laksanakan Peninjauan Stok Beras Bulog di Wilayah Kota Cirebon

Berita Terkait

Selasa, 8 April 2025 - 00:05 WIB

Kadis Pertanian Tanaman Pangan dan Holtikultura, Bupati, Camat dan Kepala Desa Cibogo Kab.Bandung Barat mangkir dari gugatan LBH Ratu Adil di Pengadilan

Selasa, 8 April 2025 - 00:00 WIB

Kantor Hukum Ratu Adil Gugat Pihak PT PLN UP3 Majalaya, Gegara Pasang 3 Tiang listrik tegangan tinggi di tanah Milik

Senin, 7 April 2025 - 21:23 WIB

Arthur Noija S.H., Perlindungan Hukum bagi Wartawan dalam Peliputan: Jurnalisme yang Bertanggung Jawab

Senin, 7 April 2025 - 15:32 WIB

Warga Kp Kretek histeris meminta bantuan ke awak media agar ada pertanggung jawaban pihak pemilik pabrik ES di bangunn ya Tiang Listrik Samping Rumah 

Minggu, 6 April 2025 - 20:38 WIB

Kematian Jurnalis Muda Situr Wijaya: Misteri di Balik Kematian yang Menyisakan Duka dan Tanda Tanya, GMOCT Prihatin

Minggu, 6 April 2025 - 14:30 WIB

Terungkap Dugaan Jual Beli Tanah Carik di Jawa Barat, Pengamat Desak Gubernur Bentuk Tim Khusus Audit Aset Desa

Sabtu, 5 April 2025 - 15:47 WIB

“*Jangan Sampai Kebal Hukum!” Aliansi Wartawan Online Jateng Desak Polisi Tindak Tegas Penjual Rokok Ilegal di Cilacap*

Jumat, 4 April 2025 - 16:46 WIB

Polisi Amankan Pelaku Pungli Parkir di Kawasan Waduk Cirata Purwakarta*

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Halal Bi Halal dan Syukuran Pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Cirebon

Selasa, 8 Apr 2025 - 20:55 WIB