Rasa Peduli Polri, Kapolsek Sumberjaya Berikan Suport dan Bantuan Materil Pada Korban Kebakaran Rumah

- Penulis Berita

Selasa, 24 Januari 2023 - 15:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Rasa Peduli Polri, Kapolsek Sumberjaya Berikan Suport dan Bantuan Materil Pada Korban Kebakaran Rumah

Majalengka,Patrolinews86.com. Kapolsek Sumberjaya Polres Majalengka AKP Asep Rusmawan bersama anggota mengunjungi Korban Kebakaran Rumah milik Bapak Iping Muktapin (46) yang berada di Blok Poldes Rt 001 Rw 001 Desa.Parapatan Kecamatan Sumberjaya Kabupaten. Majalengka, Senin (23/1/2023).

Diketahui Kebakaran tersebut pada hari minggu (22/1/2023) pukul 16.30 Wib, yang pada waktu itu terjadi hujan deras disertai petir diwilayah itu.

Disat itu terjadi kepulan asap dari dalam kamar disertai mati lampu, Namun tidak terlihat api menyala diduga kejadian ini adanya konsleting listrik.

“Alhamdulillah tidak ada korban jiwa,yang terbakar hanya di bagian Kamar belakang dengan adanya kejadian ini Korban mengalami kerugian materil sebasar Rp 15 juta”tutur Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kapolsek Sumberjaya AKP Asep Rusmawan.

Melihat kejadian ini Pihaknya bergerak hatinya untuk bertemu sekaligus memberikan suport dan sedikit bantuan materil yang semoga dapat meringankan beban korban atau Masyarakat,”harapnya.

Sementara itu, Korban bapak Iping Muktapin (46) mengucapkan terima kasih pada pihak Kepolisian khususnya bapak Kapolsek Sumberjaya bersama jajarannya yang telah memberikan suport dan materil ini, semoga bapak kapolsek sukses,sehat dan berlimpah rezekinya,”ucapnya.
*Din F **

Berita Terkait

Dinas Perikanan dan Kelautan Tinjau Tambak Vannamei di Desa Nyamplungsari Pemalang, Ketum GMOCT: “Dinas-Dinas Terkait Jangan Cuma Seremonial Saja”
Muskorda ke-3 IJTI Cirebon Raya, Kholid Mawardi Terpilih Jadi Ketua
Ratusan Personil Polres Pekalongan Amankan Audiensi Warga Sijambe
KBG St. Aloysius Merayakan Ibadah Dan Kebersamaan Dengan Mengantar Patung Bunda Maria.
Kuwu Bobiet lakukan bantuan swasembada beras lokal untuk masyarakat desa karang reja kecamatan Suranenggala, Kabupaten Cirebon.
Bhabinkamtibmas Aktif Dampingi Warga Saat Fogging, Wujudkan Lingkungan Sehat dan Aman di Desa Cidadap
Satreskrim Polres Cirebon Kota Gerak Cepat Ringkus Pelaku Tawuran Konten
Pemprov Jabar Alokasikan RP 9,3 Milyar Untuk anak Di Panti Sosial

Berita Terkait

Minggu, 25 Mei 2025 - 12:40 WIB

Dinas Perikanan dan Kelautan Tinjau Tambak Vannamei di Desa Nyamplungsari Pemalang, Ketum GMOCT: “Dinas-Dinas Terkait Jangan Cuma Seremonial Saja”

Sabtu, 24 Mei 2025 - 07:32 WIB

Ratusan Personil Polres Pekalongan Amankan Audiensi Warga Sijambe

Jumat, 23 Mei 2025 - 20:33 WIB

KBG St. Aloysius Merayakan Ibadah Dan Kebersamaan Dengan Mengantar Patung Bunda Maria.

Jumat, 23 Mei 2025 - 13:55 WIB

Kuwu Bobiet lakukan bantuan swasembada beras lokal untuk masyarakat desa karang reja kecamatan Suranenggala, Kabupaten Cirebon.

Jumat, 23 Mei 2025 - 13:52 WIB

Bhabinkamtibmas Aktif Dampingi Warga Saat Fogging, Wujudkan Lingkungan Sehat dan Aman di Desa Cidadap

Kamis, 22 Mei 2025 - 17:03 WIB

Satreskrim Polres Cirebon Kota Gerak Cepat Ringkus Pelaku Tawuran Konten

Kamis, 22 Mei 2025 - 12:55 WIB

Pemprov Jabar Alokasikan RP 9,3 Milyar Untuk anak Di Panti Sosial

Rabu, 21 Mei 2025 - 15:02 WIB

Sat Binmas Polres Pekalongan Kota Gelar Sambang dan Binluh Kamtibmas Cegah Aksi Premanisme.

Berita Terbaru