Ceriamu Bahagia Bagi Kami, Satlantas Polres Majalengka Ajak Anak – Anak Bermain Bola Panca Bencana di Cianjur

- Penulis Berita

Sabtu, 3 Desember 2022 - 14:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ceriamu Bahagia Bagi Kami, Satlantas Polres Majalengka Ajak Anak – Anak Bermain Bola Panca Bencana di Cianjur

Majalengka,Patrolinews86,com. Duka dan trauma gempa Cianjur masih menghantui para korban di sejumlah pengungsian. Untuk itu, Polri dalam hal ini Polres Majalengka Polda Jabar di Cianjur terus berupaya memberikan penyembuhan guna mengatasi gangguan psikologis, seperti kecemasan, panik dan gangguan lainnya dengan kegiatan trauma healing.

“Selama beberapa hari, kami dari Satlantas Polres Majalengka telah melakukan trauma healing terutama pada anak – anak yang berada di Kampung Pasir Malang Desa Galudra Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur”,jelas KBO Satlantas Polres Majalengka IPDA Toni Margianto yang memimpin Kegiatan tersebut.pada Sabtu (3/12/2022).

Kegiatan kami lakukan untuk anak-anak yang pasti mengalami trauma akibat bencana itu,” tuturnya.

“Alhamdulilah, anak – anak sangat antusias,ceria kami ajak main bola bersama ini juga untuk memeriahkan Piala Dunia dan melupakan trauma bagi anak anak”ungkapnya.

Adapun trauma healing yang kami lakukan dengan menghibur dengan main bola khusunya anak-anak. Dengan bermain bola bersama dan memberikan hadiah, dan Kegiatan trauma healing ini dilakukan selain Kami menyalurkan Bansos,”terang IPDA Toni Margianto.

Sementara itu, Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui Kasat Lantas Polres Majalengka AKP Ngadiman mengatakan, Trauma healing dapat menjadi langkah yang tepat bagi para korban bencana  untuk bisa menyembuhkan diri dari tragedi pasca bencana.

“Trauma healing diberikan untuk masyarakat terdampak gempa, baik anak-anak maupun orang dewasa. Sehingga dapat memberi motivasi atau penguatan secara psikologis untuk membangkitkan kembali semangat hidup masyarakat akibat gempa,” ungkap AKP Ngadiman.

“Diharapkan dengan kegiatan trauma healing ini, anak-anak dan masyarakat secara emosi bisa lebih tenang, lebih stabil. Sehingga bisa lebih berpikir positif untuk melakukan aktifitas sehari-hari dan tidak merasa takut lagi untuk berada di dalam rumah.”imbuhnya.
*Aziz**

Berita Terkait

Keberadaan SMA SIGER, Bunda Eva Tuai Apresiasi Nasional: Wilson Lalengke Dukung Langkah Pro-Rakyat*
Video Viral di Medsos Penanganan Pasien di RSD Gunung Jati, Direktur : Itu TIDAK BENAR dan Tidak Ada Penahanan dan Penelantaran Pasien
Polres Tegal Gelar Apel Operasi Patuh Candi 2025
Ketua Umum PLOWM Menegaskan Legalitas Perusahaan Pers dan Organisasi Wartawan TIDAK harus terdaftar di Dewan Pers.
Kapolri Tanam pohon di riau bhayangkara run komitmen menjaga Alam kita.
Kapolri sambangi petang tokoh agama di Riau.
SD Negeri 2 Kalimanggiskulon Siap Sucseskan MPLS Ramah 2025
Musyawarah PLOWM Untuk Peningkatan Persatuan dan Sinergitas Dengan Pemda Majalengka Langkung SAE

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 23:10 WIB

Keberadaan SMA SIGER, Bunda Eva Tuai Apresiasi Nasional: Wilson Lalengke Dukung Langkah Pro-Rakyat*

Senin, 14 Juli 2025 - 20:13 WIB

Polres Tegal Gelar Apel Operasi Patuh Candi 2025

Senin, 14 Juli 2025 - 14:48 WIB

Ketua Umum PLOWM Menegaskan Legalitas Perusahaan Pers dan Organisasi Wartawan TIDAK harus terdaftar di Dewan Pers.

Senin, 14 Juli 2025 - 14:30 WIB

Kapolri Tanam pohon di riau bhayangkara run komitmen menjaga Alam kita.

Senin, 14 Juli 2025 - 14:28 WIB

Kapolri sambangi petang tokoh agama di Riau.

Senin, 14 Juli 2025 - 09:19 WIB

SD Negeri 2 Kalimanggiskulon Siap Sucseskan MPLS Ramah 2025

Senin, 14 Juli 2025 - 08:22 WIB

Musyawarah PLOWM Untuk Peningkatan Persatuan dan Sinergitas Dengan Pemda Majalengka Langkung SAE

Senin, 14 Juli 2025 - 08:10 WIB

Rumah tidak layak huni banyak ditemukan bupati Kuningan, setelah dia turun ke lapangan , terus kemana program disalurkan selama ini..? 

Berita Terbaru

HUKUM

FFKC PERINGATI HAUL MBAH KUWU CIREBON 20 Muharam 1447.

Selasa, 15 Jul 2025 - 23:03 WIB