Paslon Bacabup Dan Bacawabup Berlogo “BERLIAN” Kembalikan Formulir Pendaftaran Ke DPC Partai Demokrat Kabupaten Lahat

- Penulis Berita

Rabu, 22 Mei 2024 - 21:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Paslon Bacabup Dan Bacawabup Berlogo “BERLIAN” Kembalikan Formulir Pendaftaran Ke DPC Partai Demokrat Kabupaten Lahat

Lahat–Sumsel : Patrolinews86.com -Guna melengkapi persyaratan pendaftaran sebagai Bakal calon Bupati dan wakil Bupati kabupaten Lahat pasangan Lidyawati dan Haryanto yang di kenal dengan pasangan ” BERLIAN” ( bersama Lidyawati dan Haryanto) kembalikan formulir pendaftaran ke kantor DPC partai Demokrat di dampingi kuasa hukum dan tim suksesnya. Rabu (22/5/2024)

Kedatangan Paslon ” BERLIAN” ini di sambut hangat oleh ketua DPC partai Demokrat kabupaten Lahat Fitrizal Homizi bersama sekretaris Ganda Taruna dan Bendahara Iduar Alamsah beserta anggota Partai Demokrat.

Fitrizal Homizi selaku ketua DPC partai Demokrat kabupaten Lahat mengatakan semoga ini awal dari kebangkitan kita untuk memperjuangkan Berlian ini menjadi Bupati terpilih tahun 2024-2029, ” dari beberapa pasangan yang mengambil formulir pendaftaran di DPC partai Demokrat hanya Berlian la yang mengembalikan formulir sampai saat ini, ini merupakan golden tiket untuk pasangan BERLIAN maju Melalui partai Demokrat. Tapi tetap akan melalui proses dan mekanisme yang berlaku yang harus di penuhi,” katanya

” Mudahan setelah pengembalian formulir ini, kami akan menggerakan mesin di partai Demokrat kabupaten Lahat untuk memenangkan pasangan BERLIAN ini, dan melanjutkan Program Cahaya untuk memberikan Kilauan di kabupaten Lahat,” ujarnya

Sementara itu pasangan BERLIAN Lidyawati dan Haryanto menyampaikan ” Alhamdulillah kami hari ini mengembalikan formulir ke partai Demokrat, walaupun kami telah dapat golden tiket dari DPC partai Demokrat kabupaten Lahat ketentuan akan ada di DPP Partai Demokrat,” pungkas Lidyawati

Agus*M

Berita Terkait

Bupati dan Wakil Bupati Kuningan Hadiri Halal Bihalal Gerindra Jabar
Duduki Posisi Sekjen Partai Demokrat, Hero Siap Menjalankan Tugas Besar dengan Penuh Tanggung Jawab.
Tak Akan Pernah Ada Takut Akan Korupsi Di Nusantara Ini Demi Kepentingan Pribadi Dan Kepentingan Partai Politik.
Dirgahayu Partai Gerindra yang Ke 17th DPC Gerindra Kabupaten Kuningan ,Tema Berjuang Tiada Akhir
Bung Rana Di Gadang-Gadang Untuk Menjadi Ketua DPC PDIP Kuningan
Seno Kusumoharjo Mengajak Semua Kader Untuk Segera Move On Atas Kekalahan Pilkada Boyolali.
Pasangan Dirahmati H.Dian Rachmat Yanuar dan  Tuti Andriani tetap Terpilih menjadi Bupati & Wakil Bupati Kuningan Periode 2024 –2029 dari hasil Pleno tingkat Kabupaten Kemarin.
Rapat  Pleno  Rekapitulasi Hasil Perhitungan Peropehqn Suara Tingkat Kec Bojong

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 06:53 WIB

Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan Republik Indonesia, Luncurkan Program Pengentasan Kemiskinan di Kab Kuningan

Selasa, 22 April 2025 - 06:43 WIB

Bupati Kuningan Dian, Bagikan 25 Roda Dua Bagi Desa Berprestasi PBB

Senin, 21 April 2025 - 19:12 WIB

Acara Pelepasan Siswa Kelas XII SMAN 2 Lahat Di Hadiri Oleh Bupati Lahat Bursah Zarnubi.

Senin, 21 April 2025 - 19:08 WIB

Adam Voice: Simfoni Rohani Dari Wolokoli Yang Menggema Hingga ke Pelosok.

Senin, 21 April 2025 - 17:05 WIB

Wali Kota Cirebon membuka Forum Konsultasi Publik RPJMD 2025–2029 dan Musrenbang RKPD 2026

Senin, 21 April 2025 - 16:04 WIB

HARI JADI KABUPATEN CIREBON KDM : Cirebon akan Jadi Yogyakartanya Jabar

Minggu, 20 April 2025 - 11:12 WIB

Dinkes Purwakarta Rehab Dan Pemeliharaan Poskesdes Desa Cihanjawar Jadi Ajang Pertanyaan Warga*

Jumat, 18 April 2025 - 18:41 WIB

Wabup Tuti Hadiri Halal Bihalal Dengan Pengurus APDESI Kecamatan Kramatmulya

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Jalin Silaturahmi, Kapolsek Pagaden Sambangi Kantor Desa Jabong

Kamis, 24 Apr 2025 - 11:48 WIB