Hidup Sebatang Kara, Kapolres Majalengka Berikan Bantuan Sembako Kepada Nenek Majati

- Penulis Berita

Senin, 12 Juli 2021 - 10:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MAJALENGKA – patrolinews86. com- Satuan Binmas Polres Majalengka menyalurkan Bansos Berupa Sembako dari Bapak Kapolres Majalengka kepada salah satu warga Jompo yang hidup sebatangkara Ny Majati (70), warga Blok Sindang Rt 02 Rw 01 Desa Pasindangan Kecamatan Jatitujuh Kabupaten Majalengka, Senin (13/7/2021).

Bantuan Pemberian Sembako dari Bapak Kapolres Majalengka AKBP Syamsul Huda tersebut dipimpin langsung oleh Kasat Binmas AKP Rudy Djunardi didampingi Kapolsek Jatitujuh IPTU Joko Kenedi Lelono beserta anggota Sat Binmas Polres Majalengka.

Kapolres Majalengka AKBP Syamsul Huda Melalui Kasat Binmas AKP Rudy Djunardi mengatakan, Bantuan berupa sembako dari Bapak Kapolres tersebut diberikan kepada warga kurang mampu dengan harapan dapat mengurangi beban kehidupan dan juga dapat membantu perekonomian warga yang membutuhkan.” Jelas AKP Rudy Djunardi.

Bakti Sosial Polres Majalengka ini, bertujuan dalam membantu masyarakat kurang mampu yang terdampak Covid-19,” dengan menyasar warga yang selama ini belum terbantukan. Kata dia warga yang layak dibantu itu warga yang kurang mampu yang terpapar Covid-19.

Kasat Binmas AKP Rudy Djunardi mengatakan, pemberian paket sembako ini merupakan peduli Polres Majalengka untuk dibagikan kepada masyarakat terdampak Covid-19 masa PPKM Darurat.

“Ini merupakan kegiatan bakti sosial, inisiatif dari Polri, dimasa PPKM Darurat, memberikan Paket Sembako berupa Beras, Kecap, Minyak, Gula, Teh Sariwangi dan Masker untuk masyarakat Kabupaten Majalengka yang terdampak dimasa PPKM Darurat ini,” ujarnya. (RICO)

Berita Terkait

Personil Gabungan TNI-Polri Bantu Evakuasi Mobil Warga Yang Terdampak Longsor di Petungkriyono
Danramil dan Babinsa Terus Bantu Masyarakat Uruk Jalan.
Petugas Gabungan Bersama Warga Laksanakan Pencarian dan Evakuasi Korban Yang Tenggelam.
*Sinergitas TNI – POLRI Anggota Babinsa dan Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Bojong Sambangi Warga Binaan Dan Sampaikan Pesan Kamtibmas*
Libur Nataru, Polres Pekalongan Tingkatkan Patroli dan Pengamanan di Objek Wisata
Kapolres Lahat Himbau Cipta Kondisi Cooling System Pasca Pemungutan Suara Pilkada 2024
TNI-Polri Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada dari PPK ke PPS
Sinergitas TNI-POLRI Babinsa Bhabin Giat Pam Gudang Logistik Pilkada PPK Darangdan

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:58 WIB

Bupati, H. Eman Suherman berharap Kertajati Umroh Park bisa Multiplier Effect Perekonomian Majalengka.

Jumat, 18 April 2025 - 09:20 WIB

Camat Darangdan Gelar Sosialisasi Perubahan RPJMDes Tahun 2025-2029*

Kamis, 17 April 2025 - 17:11 WIB

Akibat Diskusi Berita terhadap Opini Publik.

Kamis, 17 April 2025 - 14:08 WIB

Ratusan Peziarah Semana Santa Berkabung Saat Antri Cium Tuan Ma di Larantuka.

Kamis, 17 April 2025 - 13:51 WIB

Maraknya Peredaran Diduga Obat Keras Daftar Golongan G(Narkotika) Jenis Tramadol Exymer , Diwilayah Hukum Polres Garut Harus Segera di musnahkan

Rabu, 16 April 2025 - 20:11 WIB

TURUT BERDUKA CITA ATAS BERPULANG KE RUMAH BAPAK, Dr.HOTMA PADAN DAPOTAN SITOMPOEL,S.H.,M.Hum.

Rabu, 16 April 2025 - 10:07 WIB

Pererat Silaturahmi Asatidz Asatidzah Dari Tiga Pondok Pesantren Gelar Acara Halal Bihalal Bersama Anak Yatim*

Selasa, 15 April 2025 - 20:13 WIB

Wakapolres Cirebon Kota Pimpin Apel Pratugas Pengamanan Aksi Unjuk Rasa Ojek Online

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Wabup Tuti Hadiri Halal Bihalal Dengan Pengurus APDESI Kecamatan Kramatmulya

Jumat, 18 Apr 2025 - 18:41 WIB