MENTERI AGRARIA HADIRI ACARA PELAPORAN SURVEY KEUANGAN PUSAT RI

- Penulis Berita

Selasa, 9 Juli 2024 - 22:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MENTERI AGRARIA HADIRI ACARA PELAPORAN SURVEY KEUANGAN PUSAT RI.

Jakarta,patrolinews86.com-
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menghadiri acara Penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan atas Laporan Keuangan Pemerintah Pusat Tahun 2023 dan Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester II Tahun 2023. Dengan mengusung tema “Menguatkan Fondasi Keuangan Negara, Menuju Indonesia Emas 2045”, kegiatan ini diselenggarakan di Cendrawasih room, Jakarta Convention Center pada Senin (08/07/2024). Dalam sambutannya, Presiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo menyampaikan apresiasinya kepada jajaran pemerintah pusat dan daerah atas predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dalam laporan keuangan pemerintah tahun 2023. “Sudah sering saya sampaikan WTP bukan prestasi tapi WTP adalah kewajiban kita semuanya. Kewajiban menggunakan APBN secara baik dan juga kewajiban menjalankan APBN dan APBD secara baik pula dan mempertanggungjawabkannya secara baik pula,” tegas Presiden Joko Widodo. Ditemui usai menghadiri kegiatan tersebut, Menteri AHY menyatakan bahwa sebagai bagian dari pemerintah, Kementerian ATR/BPN juga memperoleh predikat WTP. “Alhamdulillah, secara umum, terjadi peningkatan yang baik terhadap hasil pemeriksaan keuangan dari waktu ke waktu, dari tahun ke tahun. Dan secara umum diberikan wajar tanpa pengecualian ini termasuk juga status pada peringkat atau predikat kepada Kementerian ATR/BPN mendapatkan WTP,” jelas Menteri AHY. Senada dengan apa yang disampaikan Presiden Joko Widodo, Menteri AHY juga menegaskan predikat WTP adalah predikat yang diberikan atas kerja keras pihak terkait mempertanggungjawabkan keuangan negara atau APBN. Menurutnya, dengan bertanggung jawab terhadap APBN juga berdampak pada tata kelola keuangan negara.
Vi

Berita Terkait

Bupati dan Wakil Bupati Kuningan Hadiri Halal Bihalal Gerindra Jabar
Duduki Posisi Sekjen Partai Demokrat, Hero Siap Menjalankan Tugas Besar dengan Penuh Tanggung Jawab.
Tak Akan Pernah Ada Takut Akan Korupsi Di Nusantara Ini Demi Kepentingan Pribadi Dan Kepentingan Partai Politik.
Dirgahayu Partai Gerindra yang Ke 17th DPC Gerindra Kabupaten Kuningan ,Tema Berjuang Tiada Akhir
Bung Rana Di Gadang-Gadang Untuk Menjadi Ketua DPC PDIP Kuningan
Seno Kusumoharjo Mengajak Semua Kader Untuk Segera Move On Atas Kekalahan Pilkada Boyolali.
Pasangan Dirahmati H.Dian Rachmat Yanuar dan  Tuti Andriani tetap Terpilih menjadi Bupati & Wakil Bupati Kuningan Periode 2024 –2029 dari hasil Pleno tingkat Kabupaten Kemarin.
Rapat  Pleno  Rekapitulasi Hasil Perhitungan Peropehqn Suara Tingkat Kec Bojong

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:58 WIB

Bupati, H. Eman Suherman berharap Kertajati Umroh Park bisa Multiplier Effect Perekonomian Majalengka.

Jumat, 18 April 2025 - 09:20 WIB

Camat Darangdan Gelar Sosialisasi Perubahan RPJMDes Tahun 2025-2029*

Kamis, 17 April 2025 - 17:11 WIB

Akibat Diskusi Berita terhadap Opini Publik.

Kamis, 17 April 2025 - 14:08 WIB

Ratusan Peziarah Semana Santa Berkabung Saat Antri Cium Tuan Ma di Larantuka.

Kamis, 17 April 2025 - 13:51 WIB

Maraknya Peredaran Diduga Obat Keras Daftar Golongan G(Narkotika) Jenis Tramadol Exymer , Diwilayah Hukum Polres Garut Harus Segera di musnahkan

Rabu, 16 April 2025 - 20:11 WIB

TURUT BERDUKA CITA ATAS BERPULANG KE RUMAH BAPAK, Dr.HOTMA PADAN DAPOTAN SITOMPOEL,S.H.,M.Hum.

Rabu, 16 April 2025 - 10:07 WIB

Pererat Silaturahmi Asatidz Asatidzah Dari Tiga Pondok Pesantren Gelar Acara Halal Bihalal Bersama Anak Yatim*

Selasa, 15 April 2025 - 20:13 WIB

Wakapolres Cirebon Kota Pimpin Apel Pratugas Pengamanan Aksi Unjuk Rasa Ojek Online

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Wabup Tuti Hadiri Halal Bihalal Dengan Pengurus APDESI Kecamatan Kramatmulya

Jumat, 18 Apr 2025 - 18:41 WIB