Pembangunan Pondasi Pengurungan Gedung Serbaguna Desa Linggamukti*

- Penulis Berita

Kamis, 20 Maret 2025 - 05:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Pembangunan Pondasi Pengurungan Gedung Serbaguna Desa Linggamukti*

Patrolinews86.com Purwakarta Dalam rangka meningkatkan Infastruktur di Desa Linggamukti
Pemerintah Desa (Pemdes) Linggamukti Kecamatan Darangdan Kabupaten Purwakarta terus merealisasikan pembangunan melalui Dana Desa tahap satu untuk membangun Gedung Serbaguna dengan seluas 18×11 meter.

Kepala Desa Linggamukti Toto Iskandar melalui Ita Karmita selaku Tim Pelaksana Kegiatan (TPK) saat dikonfirmasi dilokasi pembangunan Gedung Serbaguna (19/3) mengatakan bahwa pembangunan ini menggunakan anggaran sebesar Rp 233.000.000 untuk pengerjaan pembangunan Gedung Serbaguna dengan volume 18 x11 meter. “Ucap Ita Karmita.

“Alhamdulillah pembangunan Gedung Serbaguna sudah mulai dikerjakan, pembangunan Gedung Serbaguna tersebut tiada lain untuk merealisasikan hasil musyawarah desa, karena Gedung Serbaguna sangat diperlukan untuk bermacam kegiatan.

Kepala Desa Linggamukti Toto Iskandar saat dikonfirmasi melalui pesan singkat WhatsApp (19/3) mengatakan bahwa penggunaan Dana Desa tahap satu bukan hanya untuk pembangunan melainkan untuk BLT, Kader Posyandu dan Pemberian Makanan Tambahan (PMT).

“PMT merupakan program pemberian makanan kepada balita dan ibu hamil untuk memenuhi kebutuhan gizi mereka. “Kades Linggamukti Toto Iskandar.***

Penulis : Bah Endang.

Berita Terkait

Mudik Lebih Nyaman; Polda Jateng Sediakan Layanan Valet Ride Gratis
Air pare yang panas dapat Membunuh Sel Kangker
DPC PJS Lahat Gelar Buka Puasa Bersama untuk Pererat Silaturahmi
Polres Pekalongan Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Ramadhan Bhayangkari 2025
24.976 Personel Gabungan Dikerahkan Amankan Mudik dan Lebaran di Jawa Barat
Pengamanan Mudik Lebaran, Polres Cirebon Kota Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat 2025
Angin puting beliung menerjang Desa Bugis, Kecamatan Anjatan, Kabupaten Indramayu,
Kerja Bakti Dosen dan Mahasiswa/i Universitas Nusa Nipa, Fakultas Hukum: Bentuk Dukungan Moril Terhadap Tahun Yubelium Sebagai Tahun Pertobatan.
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:51 WIB

Mudik Lebih Nyaman; Polda Jateng Sediakan Layanan Valet Ride Gratis

Jumat, 21 Maret 2025 - 04:00 WIB

Air pare yang panas dapat Membunuh Sel Kangker

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:31 WIB

Polres Pekalongan Gelar Bazar Ramadhan Polri Presisi dan Baksos Ramadhan Bhayangkari 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 20:00 WIB

24.976 Personel Gabungan Dikerahkan Amankan Mudik dan Lebaran di Jawa Barat

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:58 WIB

Pengamanan Mudik Lebaran, Polres Cirebon Kota Gelar Apel Pasukan Operasi Ketupat 2025

Kamis, 20 Maret 2025 - 19:17 WIB

Angin puting beliung menerjang Desa Bugis, Kecamatan Anjatan, Kabupaten Indramayu,

Kamis, 20 Maret 2025 - 05:02 WIB

Pembangunan Pondasi Pengurungan Gedung Serbaguna Desa Linggamukti*

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:03 WIB

Kerja Bakti Dosen dan Mahasiswa/i Universitas Nusa Nipa, Fakultas Hukum: Bentuk Dukungan Moril Terhadap Tahun Yubelium Sebagai Tahun Pertobatan.

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Air pare yang panas dapat Membunuh Sel Kangker

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:00 WIB