Karya Bakti TNI, Kodim Boyolali Bersih – Bersih Pasar Pengging dan Dukuh Gatak.

- Penulis Berita

Jumat, 8 Desember 2023 - 20:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Karya Bakti TNI, Kodim Boyolali Bersih – Bersih Pasar Pengging dan Dukuh Gatak.

 

Boyolali – Patrolinews86.com.
Bentuk langkah nyata dalam mencegah terjadinya bencana banjir dan longsor serta penyakit di wilayah binaan menghadapi musim penghujan, prajurit TNI AD melalui Kodim 0724/Boyolali turun tangan membantu pemerintah daerah untuk mengatasinya.

Hal ini dilaksanakan dengan melakukan Karya Bakti pembersihan parit selokan yang berada di Dusun Gatak Desa Banyudono Kecamatan Banyudono Kabupaten Boyolali dan Pasar Tradisional Pegging di Kecamatan banyudono Kabupaten Boyolali, Jumat ( 08/12/2023)

Dandim 0724/Boyolali Letkol Inf Wiweko Wulang Widodo, S Pd M Han mengatakan, operasi bersih-bersih dan pasar yang dilakukan jajaran Kodim 0724/Boyolali bertujuan untuk mengantisipasi terjadi banjir dan longsor serta terhindar dari Penyakit pada musim penghujan.

“Kegiatan Karya Bakti serentak Kodim 0724/Boyolali dan jajaran ini dilakukan sebagai salah satu bentuk upaya preventif dalam mengantisipasi bencana banjir dan longsor, seiring dengan datang dan tingginya intensitas musim hujan,” tutur Dandim

Dandim menyebut potensi bencana banjir terjadi karena kurangnya kepedulian tentang kebersihan lingkungan serta banyaknya tumpukan sampah di aliran sungai dan irigasi. Untuk itulah, anggota TNI sinergi dengan seluruh pemangkuan kepentingan dan masyarakat dibantu pelajar serta mahasiswa dan relawan komunitas sungai pengging membersihkan parit atau sodetan tersebut
“Ini juga merupakan wujud dalam melaksanakan perintah pimpinan untuk peduli terhadap lingkungan dan cegah dini potensi terjadinya banjir longsor dan penyakit menular saat musim penghujan,” Pungkas Dandim 0724/Boyolali.( Slamet )

Berita Terkait

Korem 063/SGJ gelar Silahturahmi dengan Ketua Ormas se wilayah Kota/Kab Cirebon
Perkuat Sinergitas Danramil 1903 Darangdan Bersama Kapolsek Ikuti Zoom Meeting Verifikasi dan ODF*
Jalur Super Kilat Kenaikan Pangkat Teddy Indra Wijaya Tuai Polemik*
Kodim 0614 Kota Cirebon Menyelenggarakan TFG Guna Mengantisipasi Bencana di Wilayah Kota Cirebon
Dandim 0614/Kota Cirebon Laksanakan Peninjauan Stok Beras Bulog di Wilayah Kota Cirebon
Selingkuh Berkali-kali, Senator SA Harus Dipecat ! *
Jendral TNI Maruli Simanjuntak Rangkul Unang Sunarya Sang Kapten Eks Manusia Senyap Siliwangi*
Kisah di Balik Pertemuan Kedua, Jendral TNI Maruli Simanjuntak Dan Unang Sunarya Sang Kapten Eks Manusia Senyap Siliwangi*

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 20:34 WIB

Buka Bersama Dan Santunan 30-Yatim Warnai Kegiatan Ramadhan.1446-H*

Senin, 17 Maret 2025 - 15:04 WIB

Polisi Amankan Petasan Siap Diledakkan dari Tangan Anak-Anak

Senin, 17 Maret 2025 - 10:19 WIB

MENYAMBUT MALAM KEMULIAAN DENGAN ZAKAT*

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:20 WIB

Polres Cirebon Kota Sosialisasikan Mudik Aman, Kapolres : Pastikan Pemudik Selamat Sampai Tujuan

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:34 WIB

Ada Laporan Dugaan Perang Sarung, Polsek Kedungwuni Berhasil Gagalkan dan Amankan 9 Remaja

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:11 WIB

*Bupati Purwakarta Om Zein Lakukan Konservasi Leuweung Tiis Sebagai Upaya Jaga Air Bersih*

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:48 WIB

Ramadhan Berkah,Grup RMB Raja Makassar Bersatu RX king 135 Berbagi Takjil

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:53 WIB

Sebanyak 7.000 Ikan Nila Ditebar di Kolam Ponpes Miftahul Falah Desa Ciloa

Berita Terbaru