Mewakili Kapolres, Kasat Lantas Polres Majalengka Hadiri Peresmian Tol Akses Bandara Udara Kertajati

- Penulis Berita

Senin, 20 Desember 2021 - 14:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Majalengka,Patrolinews86- Kasat Lantas Polres Majalengka AKP Ngadiman mewakili Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi menghadiri Peresmian penggunaan Tol Akses Bandar Udara Kertajati yang menghubungkan Tol Cikopo-Palimanan sepanjang 3,7 Km, yang dilaksanakan di Gerbang Tol Kertajati Utama Kabupaten Majalengka, Senin (20/12/2021).

Kegiatan Peresmian Tol Akses Bandara Udara Kertajati dihadiri pula oleh Gubernur Jawa Barat diwakili oLeh Asisten Administrasi dan Umum Ir. Ferri, Direktur Jalan Bebas Hambatan Kemen PUPR, Ir. Budi Harimawan Semiharjo M.ng. Sc.,Direktur Perencanaan Infrastruktur Kemen Investasi/BKPM, Moris Nuaimi.,Kasubdit Kemenhub, Rudi Irawan, S.SIT., M.T, Kasi Kemenhub, Iswandi Putra Wibowo, S.T., M.M., Kepala BPJT, Prof. DR. Techn. Ir. Danang Parikesit, M.Sc.,Sekretaris BPJT, DR. Triono Junoasmono, S.T., M.T., ph.D, Wakil Bupati Majalengka, Tarsono D. Mardiana bersama Forkopimda Majalengka, Kanit PJR Polda Jabar Kompol Wahyu dan Tamu Undangan Lainnya.

Peresmian penggunaan Tol Akses Bandar Udara Kertajati yang menghubungkan Tol Cikopo-Palimanan sepanjang 3,7 Km oleh Wakil Menteri PUPR Bapak John Wempi Wetipo.

Berita Terkait

Raja Maroko, King Mohammed VI, Perintahkan Pengerahan 40 Ton Bantuan Medis untuk Masyarakat Gaza
PPWI Berduka, Beristrahatlah dalam Damai Bang Danny Siagian
FKSB Segera Gelar Musyawarah Pilih Ketua dan Pengurus Baru 2022 – 2026.
Upacara pelepasan Kontingen Garuda Bhayangkara FPU 4 MINUSCA
Bupati Blora Serahkan Kendaraan Dinas Roda 4 Kepada Kapolres Blora.
Jalin Silaturahmi Insan Pers dan Organisasi Kewartawanan, PWCR Kunjungi Kantor Redaksi Suara Semesta
Polresta Cirebon Salurkan Ratusan Paket Bantuan kepada Masyarakat
Gelar Bakti Sosial Religi, Kapolri : Komitmen Menjaga Nilai-Nilai Toleransi dan Kebersamaan

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 18:48 WIB

Forum Penyelamat Nativitas Tidak Mengakui Dan Mempercayai Kepemimpinan Kornelia Yasinta Kimang Secara “De Facto Dan De Jure”.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:02 WIB

Jual Miras, Warung Makan serta Toko Kena Razia Polisi

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:36 WIB

Polri kerahkan ribuan personil dalam acara operasi mantap brata dalam pengamanan pilkada serentak 2024

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:07 WIB

Wujudkan pilkada aman dan damai gugus tugas di bentuk pengawasan pilkada 2024

Rabu, 23 Oktober 2024 - 16:04 WIB

Polri berhasil meringkus pelaku brand ambasador ,judi online selebgram asal Bogor

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:07 WIB

Satlantas Polres Pekalongan Gelar Cek Kesehatan Gratis Terhadap Pengemudi Supir Angkot

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:25 WIB

Pertanyakan Ijazah Para Paslon Bupati, Puluhan warga Geruduk KPU Batang – batang 

Senin, 21 Oktober 2024 - 06:04 WIB

Subhanallah !!!. Perlakuan bejad pegawai kantor urusan agama terancam masuk bui, Di duga cabuli anak di bawah umur

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Penunjukan Pelaksana Tugas Kementerian Imi-Pas Percepat Proses Masa Transisi

Jumat, 25 Okt 2024 - 16:16 WIB