Tanamkan Cinta Tanah Air, Bati Bakti TNI Jadi Pembina Upacara di Sekolah

- Penulis Berita

Selasa, 19 September 2023 - 08:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tanamkan Cinta Tanah Air, Bati Bakti TNI Jadi Pembina Upacara di Sekolah.

 

Surakarta – Patrolinews86.com.
Bintara Tinggi (Bati) Bakti TNI Koramil 03 Serengan Kodim 0735 Surakarta Sersan Mayor Yudhi Widianto, Bertindak sebagai Pembina Upacara di Sekolah SMA 1 Kristen Sidokare di Jln Honggowongso no 135 Kratonan Kelurahan Kratonan Kecamatan Serengan Kota Surakarta, (18/09/2023)

Bati Bakti TNI mengungkapkan bahwa, Tujuan menjadi pembina upacara di sekolah-sekolah yaitu untuk menanamkan rasa cinta tanah air kepada siswa sejak dini, di era modernisasi sekarang ini perlunya penanaman Cinta Tanah Air dari usia dini agar para siswa punya jiwa bela negara, Nasionalisme dan Patriotisme

“Zaman serba modern seperti saat ini, ada kecenderungan para remaja terjerumus dalam hal negatif, seperti larut dalam bermain game online, (gadget) hingga lupa waktu belajar bahkan membantu orang tua,
Jelasnya, penanaman karakter, bela negara, cinta tanah air dan kedisiplinan di usia remaja sangat berperan bahkan menjadi modal mereka dalam menghadapi tantangan globalisasi kedepannya.
” Pungkas Sersan Mayor Yudhi.( Budiharjo )

Berita Terkait

Personil Gabungan TNI-Polri Bantu Evakuasi Mobil Warga Yang Terdampak Longsor di Petungkriyono
Danramil dan Babinsa Terus Bantu Masyarakat Uruk Jalan.
Petugas Gabungan Bersama Warga Laksanakan Pencarian dan Evakuasi Korban Yang Tenggelam.
*Sinergitas TNI – POLRI Anggota Babinsa dan Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Bojong Sambangi Warga Binaan Dan Sampaikan Pesan Kamtibmas*
Libur Nataru, Polres Pekalongan Tingkatkan Patroli dan Pengamanan di Objek Wisata
Kapolres Lahat Himbau Cipta Kondisi Cooling System Pasca Pemungutan Suara Pilkada 2024
TNI-Polri Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada dari PPK ke PPS
Sinergitas TNI-POLRI Babinsa Bhabin Giat Pam Gudang Logistik Pilkada PPK Darangdan

Berita Terkait

Minggu, 27 April 2025 - 19:05 WIB

Polres Sikka Dan Polsek Jajaran Intensifkan Patroli Malam, Guna Menjaga Kamtibmas.

Rabu, 23 April 2025 - 16:19 WIB

Danrem 063/SGJ sambut kedatangan Kapolri di bandara Cakrabuana

Jumat, 18 April 2025 - 09:22 WIB

Pererat Silaturahmi Babinsa Koramil 1903 Darangdan Komsos Dengan Perangkat Desa*

Kamis, 17 April 2025 - 17:21 WIB

Babinsa Koramil 1903 Darangdan-Bojong Hadiri Halal Bihalal Di Desa Binaan*

Rabu, 16 April 2025 - 06:49 WIB

Dudung Abdurachman Dukung Pengusulan RM Margono Djojohadikusumo sebagai Pahlawan Nasional*

Selasa, 15 April 2025 - 13:41 WIB

Muspika Darangdan Bersama Pemdes Cilingga Dukung Program Bupati Dengan Melaksanakan Kegiatan Ngosrek Bareng*

Sabtu, 5 April 2025 - 19:47 WIB

Soliditas dan Sinergitas TNI – POLRI dan Pemerintah Daerah Dalam Setiap Penugasan

Jumat, 21 Maret 2025 - 20:25 WIB

Berbagi Berkah Ramadhan Danramil 1903 Darangdan-Bojong Bersama Pemerintah Kecamatan Bojong Bagikan Takjil Bagi Pengguna Jalan

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Berkurban Bukan Karena Mampu,Tapi Karena Iman Kepada Allah

Senin, 28 Apr 2025 - 10:17 WIB