Beri Rasa Aman dan Nyaman, Polisi Monitoring Tes Wawancara Calon Anggota Panwaslu Desa

- Penulis Berita

Kamis, 2 Februari 2023 - 12:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Beri Rasa Aman dan Nyaman, Polisi Monitoring Tes Wawancara Calon Anggota Panwaslu Desa

Majalengka,Patrolinews86.com.Personel Polsek Cikijing Polres Majalengka Polda Jabar, Panit Samapta II Iptu Aris Sulisyanto, Ps. Panit Ik. Aipda Endang Kosasih dan Bhabinkamtibmas Bripka Harri melaksanakan monitoring pelaksanaan tahapan seleksi wawancara Anggota Panwaslu Desa dilingkup Panwaslu Kecanatan. Cikijing, Seleksi tersebut dilaksanakan di Kantor Panwascam, Kecamatan Cikijing Kabupaten Majalengka. Kamis (02/02/2023).

Monitoring ini bertujuan agar memberikan kenyamanan dan keamanan masyarakat khususnya pelaksanaan seleksi wawancara agar berjalan lancar dan kondusif.

Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Cikijing Kompol Romdani, S.H mengatakan, kehadirannya sebagai bentuk sinergitas dan dukungan Polri terhadap pelaksanaan kegiatan masyarakat, terlebih kegiatan ini jadi bagian dari tahapan menghadapi Pemilu 2024.

“Kami Polri, khususnya Polsek Cikijing Polres Majalengka hadir bersama-sama untuk selalu mendukung kegiatan masyarakat dalam memberikan keamanan dan kenyamanan masyarakat, hadirnya kami juga bagian dari cipta kondisi dalam menjaga dan memelihara Kamtibmas,” kata Kapolsek Cikijing.

Kapolsek Cikijing berharap, kegiatan seleksi penerimaan anggota Pengawas Pemilu tingkat Kelurahan/Desa berjalan lancar dan tertib, Karena mereka nantinya akan menjadi bagian dalam penyelenggaraan Pemilu 2024.

“Kami akan selalu mendukung seluruh kegiatan masyarakat khususnya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Terutama dalam kontestasi Pemilu 2024, kami akan turut serta menyukseskan dalam bentuk keamanan dan kenyamanan sehingga Pemilu 2024 dapat berjalan dengan sukses,” tutupnya.
* Din F **

Berita Terkait

Mabes polri moment paskah jadikan refleksi perubahan daya fikir serta budaya pola fikir .
Polres Pekalongan dan Jajarannya Gelar Patroli, Antisipasi Premanisme
Polres Pekalongan Gelar Silaturahmi yang Dikemas dalam Bentuk Nobar Sayap-Sayap Patah 2
Tim Raga Polda Riau siap brantas premanisme
Sampah lingkungan LP dibiarkan berbulan-bulan bau menyengat mencemari lingkungan warga sekitar
Lawan Premanisme : Polres Pekalongan Gelorakan Lapor 110
Jalan Raya Mangunreja-Sukaraja Tasikmalaya longsor 
Kapolres Tasikmalaya Beri Penghargaan Kepada 52 Polisi Dan 7 Warga atas Peran Aktif Dalam Operasi Ketupat Lodaya 2025.

Berita Terkait

Sabtu, 17 Mei 2025 - 18:57 WIB

Polres Pekalongan dan Jajarannya Gelar Patroli, Antisipasi Premanisme

Jumat, 16 Mei 2025 - 07:01 WIB

Polres Pekalongan Gelar Silaturahmi yang Dikemas dalam Bentuk Nobar Sayap-Sayap Patah 2

Kamis, 15 Mei 2025 - 19:16 WIB

Tim Raga Polda Riau siap brantas premanisme

Kamis, 15 Mei 2025 - 17:43 WIB

Sampah lingkungan LP dibiarkan berbulan-bulan bau menyengat mencemari lingkungan warga sekitar

Kamis, 15 Mei 2025 - 09:24 WIB

Lawan Premanisme : Polres Pekalongan Gelorakan Lapor 110

Kamis, 15 Mei 2025 - 06:24 WIB

Jalan Raya Mangunreja-Sukaraja Tasikmalaya longsor 

Rabu, 14 Mei 2025 - 16:27 WIB

Kapolres Tasikmalaya Beri Penghargaan Kepada 52 Polisi Dan 7 Warga atas Peran Aktif Dalam Operasi Ketupat Lodaya 2025.

Rabu, 14 Mei 2025 - 14:25 WIB

Kebakaran Hebat Hanguskan Sebuah Rumah di Garut, Diduga Akibat kotsleting Listrik!

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Tahun 2026 Embarkasih Haji dan Umroh Akan Dibangun di Majalengka.

Minggu, 18 Mei 2025 - 18:29 WIB