Bhabinkamtibmas Polsek Depok Polresta Cirebon Datangi Sekolah Berikan Penyuluhan

- Penulis Berita

Rabu, 11 Januari 2023 - 19:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Bhabinkamtibmas Polsek Depok Polresta Cirebon Datangi Sekolah Berikan Penyuluhan

Cirebon , Patrolinews86,Com.- Bhabinkamtibmas Desa Purbawinangun Polsek Depok Polresta Cirebon Polda Jabar Briptu Sri Rohani datang memberikan ilmu kepada para siswa-siswi, sehingga dapat mematuhi aturan hukum yang berlaku. Rabu (11/01/2023)

Demikian disampaikan Bhabinkamtibmas dalam pembinaan dan penyuluhan dengan tema “Kenakalan Remaja dan Pencegahannya” yang diikuti oleh siswa-siswi SMP PGRI Plumbon di aula sekolah.

Kegiatan ini bertujuan agar siswa-siswi menjauhi sifat nakal dan mencegah kenakalan remaja sejak dini, ungkapnya.

“Menyadari akan bahaya tersebut, kami dari Polsek Depok berkoordinasi dengan kepala sekolah melakukan penyuluhan dan pembinaan dalam rangka memerangi kenakalan remaja tersebut,”

Pendidikan harus bebas dan perangi kenakalan remaja dan narkoba bersama-sama, keluarga masyarakat, sekolah harus waspada terus memberikan pengetahuan tentang bahaya narkoba.

“Semoga pembinaan ini dapat memberikan pengertian bagi para siswa-siswi, dan bisa ditularkan kepada teman sekolah maupun lingkungan sekitarnya tentang kenakalan remaja dan bahaya narkoba,” harap Bhabinkamtibmas Briptu Sri rohani S.H

Kepada siswa-siswi agar menjauhi segala bentuk perbuatan yang dilarang dan bertentangan dengan norma norma yang berlaku dimasyarakat terutama kenakalan remaja karena akan merugikan diri sendiri dan orang tua siswa, ungkapnya.

Sementara itu Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K., M.H melalui Kapolsek Depok AKP Rynaldi Nurwan S.H., M.H, mengatakan, pihaknya akan terus dan selalu memberikan Binluh tentang kenakalan remaja dan bahaya narkoba kepada siswa-siswi.

Jauhi narkoba, gunakan HP dengan bijak, hindari pergaulan bebas , belajar tertib berlalu lintas serta memilih teman yang tepat, ajak Kapolsek.

Sekarang ini jumlah pengguna narkoba kian meningkat, dan sangat membahayakan generasi muda penerus bangsa Indonesia ini terutama kalangan siswa-siswi, ungkapnya.

IMG 20230111 WA0130

“Barang haram seperti narkoba akan merusak masa depan bangsa, berbahaya secara fisik dan mental, juga bagi kesehatan, dan itu tindakan melawan hukum,” tandasnya.

Mari kita bersama-sama jauhi kenakalan remaja dan narkoba, lakukan kegiatan positif yang bermanfaat dan berguna yang bisa menjauhkan dari hal-hal yang terlarang, imbuhnya.

(Susi)

Berita Terkait

Ketum GMOCT: Dukungan untuk Ida Suprida sebagai Ketua PGRI Kuningan Makin Menguat
Dukungan terus mengalir agar Surya,S.Pd.,M.M, maju jadi ketua PGRI Kabupaten Kuningan
Suhaenah SPd SD, Kepala Sekolah 2 Pagagan, Bersahabat dengan limbah itu indah
Pemilihan Ketua pengurus PGRI di Kabupaten Kuningan Harus yang berwawasan dan Sejalan dengan Cita cita PGRI diantaranya mampu meningkatkan mutu pendidikan dan harkat serta martabat guru
RA Al-Ihya Cihaur Rusak Tertimpa Pohon, Bupati Bantu Perbaikan
Di Kab.Kuningan Masih ada sekolah yang abaikan SE Gubernur hingga pungli masih berjalan dan jadi keluhan
Smkn 3 Baleendah Hendra Hermansyah Kalau ada cashback dalam siplah itu Gratifikasi,harus ditindak tegas
S A B A R dan IKHLAS itu penting buat pedoman dalam kehidupan  

Berita Terkait

Senin, 19 Mei 2025 - 21:28 WIB

Personel Polres Pekalongan Kota Mendapatkan Reward dari Kapolres

Senin, 19 Mei 2025 - 19:28 WIB

Kapolsek Pagaden Sampaikan Himbauan Kamtibmas di Pusdik Caraka Sakti Utama

Senin, 19 Mei 2025 - 15:47 WIB

Polri perkuat sinergi jaga stabilitas kawasan dengan kepolisian papua nugini.

Minggu, 18 Mei 2025 - 14:50 WIB

Kapolsek Pagaden Buka Langsung Turnamen Sepak Bola “Kapolsek Cup”

Minggu, 18 Mei 2025 - 14:47 WIB

Kapolri berkomitmen berantas kegiatan yang meresahkan masyarakat sekitar.

Sabtu, 17 Mei 2025 - 06:05 WIB

Kapolres Brebes Gelar Rapat Koordinasi Bersama Pimpinan Perusahaan: Tegaskan Komitmen Berantas Premanisme*

Jumat, 16 Mei 2025 - 06:23 WIB

Polri bongkar perdagangan sianida llegal terbesar di Indonesia.

Kamis, 15 Mei 2025 - 19:35 WIB

Kapolsek Pagaden Memberikan Cendera Mata Acara Pelepasan Purnabakti Kanit Binmas AKP DURAHMAN

Berita Terbaru