Polisi Amankan, 11 Pelajar diduga Tawuran diligung

- Penulis Berita

Senin, 24 Oktober 2022 - 18:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

MAJALENGKA.Patrolinews86,com. Polisi mengamankan 11 pelajar yang terbukti melakukan penyerangan terhadap sekolah lain di wilayah Kecamatan Ligung, Kabupaten Majalengka, Jawa Barat.

Kapolres Majalengka, AKBP Edwin Affandi mengatakan, penyerangan tersebut terjadi pada hari Sabtu 22 Oktober 2022, sekira pukul 11.00 WIB.

“Kami berhasil mengamankan sebanyak 11 pelajar yang terlibat dalam aksi penyerangan tersebut,” ungkap AKBP Edwin Affandi di Majalengka, Senin (24/10/2022).

Menurut kapolres, bahwa penyerangan dilakukan sebanyak kurang lebih 12 pelajar dari SMP 2 Palasah dan MTS Yamualim Panongan terhadap SMP 4 Ligung.

Sekelompok pelajar ini melakukan penyerangan dengan cara melempari menggunakan batu terhadap pelajar SMP 4 Ligung yang berujung pengrusakan terhadap sebuah warung yang ada di pinggir sekolah tersebut.

Beruntung saat kejadian, kata dia, sempat di lerai oleh warga sekitar dan para pelaku yang berjumlah 11 orang berhasil diamankan oleh warga dan di bawa ke balai Desa Kedung Kencana. Selanjutnya di bawa oleh pihak kepolisian Polsek Ligung.

“Tak ada korban jiwa dalam peristiwa penyerangan tersebut. Hanya menyebabkan kerugian materi sebanyak Rp 3 jutaan,” katanya.

Kapolsek menambahkan, ke 11 pelaku sudah melakukan mediasi karena para pelaku masih di bawah umur serta tidak ada korban jiwa dan telah sepakat berdamai dengan para orangtua pelaku.

“Para orangtua wali pelaku sendiri kesiapannya untuk bertanggung jawab mengganti kerugian warung yang menjadi korban. Dan saat ini sudah berikan surat pernyataan para pelaku untuk tidak mengulangi perbuatan tersebut serta pelaku di kembalikan kepada orangtua untuk di didik oleh orangtua anya masing masing,” jelasnya.
*Aziz**

Berita Terkait

Agung sulistio selaku Ketua II DPP LPK-RI menyoroti maraknya bank menempel stiker di rumah nasabah.
PENCERAHAN HUKUM/LEGAL OPINION (LO) MENUDUH ORANG TANPA BUKTI, KENA PASAL BERAPA?
Maraknya Peredaran Diduga Obat Keras Daftar Golongan G(Narkotika) Jenis Tramadol Exymer , Diwilayah Hukum Polrestabes Kota Bandung Harus Segera di musnahkan
Polres Lahat Kawal dan Amankan Aksi Unras Dari Team Adpokasi Perangkat Desa
Terkesan Kebal Hukum, Penjual Obat Obatan Tramadol Di Kota Bandung Makin Meningkat,
Peredaran Jual Beli Telur Infertil di Kuningan dan Majalengka, Pihak Terkait Diam, PT Aretha Nusantara Farm Awirarangan Kuningan Terancam Penutupan dan Sanksi Pidana Mengintai
Anggota Satnarkoba Polres Cimahi ,Sigap Berantas Peredaran Obat Obatan Tramadol Di Kab,Bandung Barat
Satresnarkoba Polres Boyolali Ungkap Peredaran dan Amankan Barbuk Sabu.

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 04:37 WIB

PPWI dan Firsts Union Association Tandatangani PKS dengan LPK GAESI*

Senin, 10 Maret 2025 - 02:56 WIB

100 Hari Kerja Melalui Gerakan Pangan Murah 

Minggu, 9 Maret 2025 - 01:36 WIB

Pegawai Kecamatan Darangdan Giat Tadarusan Al-Qur’an Sebelum Bekerja Layani Masyarakat*

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:13 WIB

Mengenal lebih dekat tentang  Bupati Cirebon Drs. H. Imron, M.Ag.

Rabu, 5 Maret 2025 - 17:01 WIB

General Manager KSP Kopdit Obor Mas Berikan Pesan Moral kepada 59 Karyawan Baru.

Rabu, 5 Maret 2025 - 16:07 WIB

Audiensi DPRD Kuningan dan LSM GMBI Bahas Keberadaan Toko Modern di Ciawigebang

Rabu, 5 Maret 2025 - 11:07 WIB

Buka Rakor DTSEN, Wabup Tuti Tegaskan Agar Data Kemiskinan di Kuningan Harus Sesuai Yang Ada di Lapangan

Selasa, 4 Maret 2025 - 04:44 WIB

Bupati Majalengka, H. Eman Suherman Canangkan ” Gerakan Ngantor Berduha

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Polri siapkan 2,835 posko untuk amankan arus mudik lebaran 2025.

Selasa, 11 Mar 2025 - 18:02 WIB

LINTAS DAERAH

Selain PTPN, Perhutani Disebut Terlibat Alih Fungsi Kawasan Puncak

Selasa, 11 Mar 2025 - 11:11 WIB

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

PPWI dan Firsts Union Association Tandatangani PKS dengan LPK GAESI*

Selasa, 11 Mar 2025 - 04:37 WIB