Ketua Persit KCK Koorcab Rem 071 Hadiri Pembukaan TMMD 115 Kodim Cilacap

- Penulis Berita

Selasa, 11 Oktober 2022 - 20:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Cilacap, Patrolinews86 Com. – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 071 PD IV/Diponegoro Ny. Natania Yudha Airlangga dengan didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XVIII Dim 0703/Cilacap Ny. Ninda Andi Afandi beserta pengurus dan anggota Persit lainnya, hadiri Pembukaan TMMD Ke 115 Kodim 0703/Cilacap. Selasa (11/10/2022) di Desa Bulaksari Kecamatan Bantarsari Kabupaten Cilacap.

Ny. Natania mengatakan, sebagai anggota Persit, tentunya akan mendukung segala kegiatan TNI AD, dan juga sebagai isteri prajurit tentunya dukungan kami harus tetap ada untuk mendukung tugas suami, termasuk dalam kegiatan hari ini.

“Perlu di ketahui, peran Persit dalam pelaksanaan program TMMD Ke 115 Kodim 0703/Cilacap ini antara lain ikut serta berpartisipasi dalam berbagai kegiatan seperti penyuluhan KB Kes, Posyandu, Stunting serta pemberian bantuan pada anak sekolah dini dan dukungan moril kepada anggota satgas TMMD”, ungkapnya.

“Kegiatan tidak hanya dilakukan anggota Persit saja, akan tetapi juga dilakukan dengan bersinergi bersama organisasi kewanitaan lainnya yang ada diwilayah, seperti dari TP. PKK Kabupaten Cilacap, Jalasenastri, Pia Ardya Garini, Bhayangkari, Dharma Wanita maupun organisasi kewanitaan lainnya pun dalam kegiatan ini juga terlibat. Hal ini, menjadi nilai tersendiri dalam mensukseskan TMMD Ke 115”, terangnya.

“Kegiatan yang kita lakukan ini, juga sebagai sarana dan wahana kita untuk lebih mengenal dan dikenal masyarakat, bahwa disisi prajurit TNI ada pendamping yang setia mendukung dan mendampingi dalam setiap prajurit melaksanakan tugas. Disamping itu, sebagai sarana komunikasi sosial Persit khususnya Persit Koorcab Rem 071 dengan masyarakat sekitar. Yang sekaligus berpartisipasi untuk mempererat dan memperkokoh Kemanunggalan TNI dengan Rakyat”, pungkasnya.

Di momen pembukaan TMMD 115 Kodim Cilacap ini, dalam kegiatannya, Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 071 PD IV/Diponegoro Ny. Natania Yudha Airlangga meninjau stand hasil Keterampilan masyarakat kerajinan tangan dan mobil pintar yang di dalamnya perpustakaan yang diselenggarakan dilokasi Pembukaan TMMD 115 Cilacap ini.

Dalam peninjauannya di stand keterampilan kerajinan tangan, Ny. Natania mengatakan hal tersebut sebagai wahana untuk edukasi menimba ilmu khususnya keterampilan kerajinan tangan masyarakat sebagai bekal untuk disalurkan kepada para anggotanya. Hal ini, karena anggota Persit dituntut untuk selalu mengembangkan daya kreasi dan kreatifitasnya sebagai bekal mereka untuk membantu meningkatkan kesejahteraan para anggota.

(Tim patrolinews86)

Berita Terkait

Satlantas Polres Pekalongan Bersama Dishub Laksanakan Ramcek di Garasi ZIFA Trans
MOMENTUM HARI SANTRI 2024, PJS BUPATI HARAPKAN SANTRI TERUS BERINOVASI
Momentun Hari Santri 2024 Pjs Bupati Pekalongan Harapkan Santri Terus Berinovasi.
Harga Sayuran Anjlok Hingga 90 %, Pjs Bupati Tinjau Kelompok Tani di Kecamatan Petungkriyono
Relawan Sedulur Jateng Hebat ANDHIKA – HENDI Bantu Air Bersih di Kabupaten Wonogiri.
Police Goes to School, Satlantas Polres Pekalongan Ajak Siswa-Siswi MTs Ma’ arif Karanganyar Tertib Berlalu Lintas
Semangat Sumpah Pemuda, Semangat Berliterasi
Tantangan Koperasi Kredit (Kopdit) Di Kabupaten Sikka Dalam Menghadapi Persaingan Bisnis Dengan Lembaga Keuangan Mikro (LKM).

Berita Terkait

Kamis, 12 September 2024 - 06:24 WIB

Kebakaran Besar Melanda Deretan Kios Serta Warung Di Kawasan Belakang Pasar Alok, Maumere.

Selasa, 6 Agustus 2024 - 18:01 WIB

Gulala Guci Tegal Gelar Mengajar Bersama Anak SD Untuk Perkenalkan Dunia Perhotelan 

Selasa, 25 Juni 2024 - 23:26 WIB

Dipamerkan di Paseban Tri Panca Tunggal ada Wayang Usia 200 tahun

Minggu, 23 Juni 2024 - 18:56 WIB

Demi Untuk Memuaskan Pengunjung Pengelola Objek Wisata Waduk Darma Harus Merevitalisasi Sarana Bermain Anak-Anak Agar Lebih Layak

Minggu, 28 April 2024 - 07:38 WIB

Pusat Gempa di Garut Guncangannya terasa sampai ke daerah Lain

Selasa, 16 April 2024 - 20:08 WIB

Libur Idul Fitri 2024, Destinasi Wisata di Majalengka Kian Diminati, PJ Dedi Supandi: H+4 Meningkat Hingga 300%

Minggu, 14 April 2024 - 15:16 WIB

Libur Lebaran, Jumlah Pengunjung Watter Boom Mini Soccer Membludak

Sabtu, 9 Maret 2024 - 09:59 WIB

Lestarikan Budaya, Kapolri Buka Wiwitan Pasa II di Yogyakarta

Berita Terbaru