Jaya Pranolo, Pilkades Serentak Kabupaten Purwakarta Diundur 16 Oktober 2021

- Penulis Berita

Rabu, 11 Agustus 2021 - 01:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa ( DPMD ) Jaya Pranolo

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa ( DPMD ) Jaya Pranolo

PURWAKARTA – Patrolinews86.Com – Berdasarkan Surat Keputusan dari Mendagri nomor 141/425/SJ – 9 Agustus 2021 perihal penundaan pelaksanaan Pilkades serentak dan PAW pada pandemi Covid 19 .

Bupati Purwakarta telah mengeluarkan surat keputusan berkaitan dengan penundaan pelaksanaan Pilkades serentak di wilayah kabupaten Purwakarta.

Demikian disampaikan Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa ( DPMD ) kabupaten Purwakarta Jaya Pranolo kepada awak media , Selasa 10 Agustus 2021 , menurutnya Pilkades serentak yang seharusnya digelar pada 25 Agustus 2021 mendatang akan ditunda , dan akan dilaksanakan pada bulan Oktober 2021 mendang.

Tepatnya , Pilkades serentak di Purwakarta akan kita laksanakan pada tanggal 16 Oktober 2021 mendatang , mudah – mudahan pandemi ini bisa cepat berlalu serta kondisi bisa pulih dan pelaksanaan Pilkades bisa digelar sesuai jadwal ,” kata Jaya Pranolo.

Menurutnya , Surat Keputusan tersebut dikeluarkan dan telah ditanda tangani oleh Bupati Purwakarta per hari ini , Selasa 10 Agustus 2021.

Berita Terkait

Gerakan Pangan Murah (GMP) di Desa Padamulya Kecamatan Maleber
LSM GMBI Kabarnya akan mengajukan gugatan sengketa informasi publik ke Komisi Informasi Publik (KIP) Provinsi Jawa Barat di Bandung.Tentang Transparansi Anggaran Desa Pagundan.
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai di Desa Bojong Kuningan Berjalan lancar 
Website Desa Telah Diatur Undang Undang Dan Gunakanlah Domain Yang Telah Di Tentukan Kominfo
Paguyuban Kepala Desa Kabupaten Pekalongan ( BAHUREKSO) Selenggarakan Sosialisasi Keterbukaan Informasi Publik di Hotel Grand Dian Pekalongan
Peningkatan Literasi Digital: Pelatihan Komputer bagi Perangkat Desa Dan Masyarakat Desa
PEMBANGUNAN DESA MAYUNG KECAMATAN GUNUNG JATI BEBAS TANPA KENDALA.
ALOKASI BANPROV 2024-2025 REHAB DESA SIRNABAYA KECAMATAN GUNUNG JATI KAB CIREBON

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:48 WIB

Peluang Bisnis Laptop Bekas: Keuntungan Besar Di Tengah Permintaan Pasar Yang Sangat Tinggi.

Selasa, 18 Maret 2025 - 14:09 WIB

*Posyandu Melati Satu Desa Depok Giat Penimbangan Balita*

Senin, 17 Maret 2025 - 20:34 WIB

Buka Bersama Dan Santunan 30-Yatim Warnai Kegiatan Ramadhan.1446-H*

Senin, 17 Maret 2025 - 15:07 WIB

Bupati Majalengka Buka Gerakan Pangan Murah (GPM) untuk Stabilkan Harga Jelang Lebaran.

Senin, 17 Maret 2025 - 15:04 WIB

Polisi Amankan Petasan Siap Diledakkan dari Tangan Anak-Anak

Senin, 17 Maret 2025 - 10:19 WIB

MENYAMBUT MALAM KEMULIAAN DENGAN ZAKAT*

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:20 WIB

Polres Cirebon Kota Sosialisasikan Mudik Aman, Kapolres : Pastikan Pemudik Selamat Sampai Tujuan

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:34 WIB

Ada Laporan Dugaan Perang Sarung, Polsek Kedungwuni Berhasil Gagalkan dan Amankan 9 Remaja

Berita Terbaru

Polri

Polres Lahat Gelar La Pra Ops Ketupat Musi 2025

Selasa, 18 Mar 2025 - 19:09 WIB

Polri

Kapolri bagikan 1000 paket, Makanan takjil

Selasa, 18 Mar 2025 - 16:53 WIB