Polres Brebes Buru Pelaku Penyebar HOAX PPKM Darurat

- Penulis Berita

Senin, 19 Juli 2021 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BREBES – patrolinews86.com. – Polisi memastikan seruan aksi penolakan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat PPKM Darurat di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah hoax. Pelaku pembuat maupun penyebar Hoax itu kini diburu.
Kapolres Brebes AKBP Faisal Febrianto melalui Kasubbag Humas AKP Harti menyatakan pihaknya masih mendalami siapa yang menyebarkan konten tersebut yang dipastikan Hoax. “Kami masih menyelidiki siapakah pembuat pertama pesan hoaks ini. Masyarakat diminta tidak terprovokasi ajakan tersebut dan tetap tenang,” kata Kasubbag Humas AKP Harti, Senin (19/7/21).

Sebelumnya beredar kabar melalui pesan berantai, beberapa hari ini di wilayah Brebes beredar seruan aksi penolakan PPKM Darurat. Ajakan aksi tolak PPKM Darurat ini digelar pada Minggu (18/7) siang, dan Rabu(21/7) siang.
Kasubbag Humas memastikan ajakan aksi tolak PPKM Darurat di Brebes hoax. Dia pun memastikan bakal memburu pelaku penyebar hoax tolak PPKM Darurat ini.
“Saat ini kita sudah amankan 4 orang dan sedang dimintai keterangan terkait aksi tolak PPKM Darurat di Brebes,” tegasnya.
Harti berpesan agar masyarakat bijak saat menyebarkan informasi di masa pandemi COVID-19 ini.
“Untuk itu, saya meminta kepada semua pihak terutama pengguna media sosial, agar lebih bijak dalam menyebarkan berita. Untuk itu setiap informasi yang di terima jangan mudah terpengaruh,” pesan Kasubbag Humas.(Hms/Susi)

Berita Terkait

Personil Gabungan TNI-Polri Bantu Evakuasi Mobil Warga Yang Terdampak Longsor di Petungkriyono
Danramil dan Babinsa Terus Bantu Masyarakat Uruk Jalan.
Petugas Gabungan Bersama Warga Laksanakan Pencarian dan Evakuasi Korban Yang Tenggelam.
*Sinergitas TNI – POLRI Anggota Babinsa dan Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Bojong Sambangi Warga Binaan Dan Sampaikan Pesan Kamtibmas*
Libur Nataru, Polres Pekalongan Tingkatkan Patroli dan Pengamanan di Objek Wisata
Kapolres Lahat Himbau Cipta Kondisi Cooling System Pasca Pemungutan Suara Pilkada 2024
TNI-Polri Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada dari PPK ke PPS
Sinergitas TNI-POLRI Babinsa Bhabin Giat Pam Gudang Logistik Pilkada PPK Darangdan

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 04:18 WIB

Linda Yuliana yang terjebak kasus narkoba di Ethiopia, pihak keluarga berharap ada bantuan hukum dari pemerintah 

Rabu, 26 Februari 2025 - 18:12 WIB

Pengadilan Agama Purwakarta Gelar Verifikasi Isbat Nikah Terpadu di Desa Nagrak*

Jumat, 14 Februari 2025 - 20:54 WIB

Spesialis Pencuri di Sekolah Berhasil di Bekukan Polres Pekalongan

Minggu, 12 Januari 2025 - 19:49 WIB

Kata Usra Hendra Harahap Mantan Kedubes Indonesia Untuk Indonesia, Soal Polemik Kepulangannya ke Tanah Air.

Minggu, 12 Januari 2025 - 05:50 WIB

*Warga Jepang Terindikasi Lakukan Praktek Jugun Ianfu dan Telantarkan Keluarga di Indonesia, Ketum PPWI Surati Kedubes Jepang*

Kamis, 2 Januari 2025 - 16:30 WIB

Ucapan Tahun Baru serta Harapan Sultan Sepuh Keraton Kasepuhan Cirebon Pangeran Kuda Putih di tahun baru 2025 terhadap Masyarakatnya.

Kamis, 2 Januari 2025 - 08:05 WIB

*Enough is Enough: Dismissal of Indonesian Police Chiefs Demanded*

Selasa, 17 Desember 2024 - 18:01 WIB

*Laporan UNESCO tentang Kondisi Pekerja Media Ditolak, Kedubes Rusia Sampaikan Apresiasi ke PPWI*

Berita Terbaru

HUKUM

Korupsi Di Indonesia: Penyebab, Dampak, Bahkan Solusi

Sabtu, 15 Mar 2025 - 09:30 WIB

HUKUM

Kasus Korupsi E-KTP (Kartu Tanda Penduduk).

Sabtu, 15 Mar 2025 - 09:28 WIB

HUKUM

Korupsi: Penghalang Kemajuan Bangsa.

Sabtu, 15 Mar 2025 - 09:26 WIB

HUKUM

Korupsi Dalam Pemerintahan Dan Institusi Negara.

Sabtu, 15 Mar 2025 - 09:24 WIB