Korban Meninggal Letusan Gunung Api Ile Lewotobi Laki-laki Berjumlah 10 Orang

- Penulis Berita

Senin, 4 November 2024 - 21:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Korban Meninggal Letusan Gunung Api Ile Lewotobi Laki-laki Berjumlah 10 Orang

Flires Patrolinews86.com
Senin, 04 Nov 2024 – Flores Timur- Gunung Api Ile Lewotobi Laki-laki di Kecamatan Wulangitang, Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT), meletus pada malam senin pukul 00.00 WITA, mengakibatkan korban meninggal dunia akibat letusan gunung api ile Lewotobi laki-laki berjumlah 10 orang.

Korban meninggal akibat letusan Gunung Api Ile Lewotobi Laki-laki ini sudah dievakuasi dari puing-puing bangunan, demikian kata Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Flores Timur Fredy Moat Aeng, dilansir Emil Manuk Patrolinews86.com, Senin (4/11/2024).

Fredy mengaku ia sedang berada di lokasi kejadian dan mengatakan proses pencarian korban pada puing-puing bangunan yang hancur tertimpa batu-batuan dari puncak Gunung Ile Lewotobi masih terus berlangsung.

Menurut beliau, korban meninggal dunia umumnya karena tertimpa batu berukuran besar dari puncak gunung dan menembus atap rumah warga.

Dia mengatakan belum dapat dipastikan berapa kerugian akibat kejadian tersebut karena para petugas masih fokus melakukan pencarian korban pada bangunan-bangunan yang rusak.

Sebelumnya, sembilan orang dilaporkan tewas dalam bencana itu. Erupsi terjadi pada malam senin (4/11) pukul 00.000 WITA hingga menjelang dini hari tadi.

Berita Terkait

Banjaran Terendam Banjir Setinggi 2 Meter BPBD Bandung : Data Yang Terdampak Kerusakan Masih Kami Himpun
Sungguh Nahas menimpa Madropi(54) Warga Desa Cigedang Luragung Terperosok ke dalam Septitenk sampai meninggal dunia
Prestasi Gemilang Membawa Yanto, GM KSP Kopdit Obor Mas Masuk 100 Tokoh Koperasi Indonesia.
Pohon Sengon yang Lapuk Timpa Rumah Warga, Akibatkan 5 Orang Luka-Luka
Upaya Pulihkan Trauma Korban Gempa Bumi di Kertasari, Sebanyak 300 Anak-anak Mendapat Trauma Healing
Dua Pekerja Bangunan Rumah di Pekalongan Tersengat Listrik
Bupati Garut, Barnas Adjidin, meninjau langsung rumah-rumah warga yang terdampak gempa bumi berkekuatan Magnitudo (M) 4.9 di Kecamatan Pasirwangi                                 
Diduga Konslet Saat Diperbaiki, Sebuah Mobil Suzuki Carry Terbakar
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 21:06 WIB

Polres Cirebon Kota Berhasil Amankan Selebgram yang Promosikan Judi online

Rabu, 13 November 2024 - 15:54 WIB

Nusantara cooling system digencarkan polarisasi pilkada2024.

Rabu, 13 November 2024 - 13:48 WIB

Klaten Innovation Award 2024, Sekolah Hingga Sanggar Seni Raih Penghargaan.

Rabu, 13 November 2024 - 13:26 WIB

Polres Pekalongan Berhasil Ungkap 23 Kasus dengan 26 Tersangka Selama Masa Pilkada 2024

Rabu, 13 November 2024 - 12:35 WIB

Detik-Detik Pemanggilan Para Terduga Pelaku Korupsi Di Desa Paniis Pasawahan Kuningan Oleh Kejati Jabar

Selasa, 12 November 2024 - 17:34 WIB

Kebakaran di Pelabuhan Perikanan Pekalongan, Polda Jateng Kerahkan 6 Unit Damkar padamkan Kapal Terbakar

Selasa, 12 November 2024 - 17:31 WIB

Seorang Mucikari Warga Bojong ditangkap Polres Pekalongan  

Selasa, 12 November 2024 - 15:27 WIB

Polrestabes Semarang Tangkap Tersangka Kasus Pembunuhan Hotel di Johar

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Bey Machmudin : Jawa Barat Siap Gelar Pilkada Serentak 2024

Rabu, 13 Nov 2024 - 21:08 WIB