Berhasil Ungkap Kasus dan Amankan OKC 2025, Anggota Polres Brebes Terima Penghargaan

- Penulis Berita

Jumat, 11 April 2025 - 11:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Berhasil Ungkap Kasus dan Amankan OKC 2025, Anggota Polres Brebes Terima Penghargaan

Brebes, Patrolinews86 ,Com.– Kapolres Brebes AKBP Achmad Oka Mahendra kembali memberikan penghargaan kepda sejumlah anggota Polres Brebes dan Polsek jajaran atas kinerja serta dedikasi yang tinggi melalui tugas difungsi dan bidangnya masing – masing.

Pemberian penghargaan tersebut dilakukan Kamis (10/4/2025) saat digelar acara halal bihalal Idul Fitri 1446 H dan apel konsolidasi selesainya pelaksanaan pengamanan Operasi Ketupat Candi (OKC) 2025 yang dilaksanakan dihalaman Mapolres setempat.

Beberapa anggota yang menerima penghrgaan diantaranya adalah 3 (tiga) personil dari Sat Lantas atas deedikasi dan kontribusinya secara optimal dalam mengurai kepadatan arus mudik dan balik selama pelaksanaan OKC 2025 dijalur Tengah dan Selatan Kabupaten Brebes.

Kemudian, 9 (Sembilan) personel dari Sat Resnarkoba yang diberikan penghargaan atas prestasinya dalanm ungkap kasus tindak pidana Narkoba dengan mengamankan 7 (tujuh) tersangka serta barang bukti berupa Sabu seberat 24,65 gram dan Ganja seberat 495,75 gram TKP di Kecamatan Bumiayu, Sirampog dan Ketanggungan.

Penghargaan selanjutnya diberikan kepada 12 (Dua belas) anggota Sat Reskrim atas ungkap kasus tindak pidana pencurian dan kekerasan yang terjadi di Desa Klikiran Kecamatan Jatibarang Brebes.

Kapolres Brebes Kapolres Brebes menyampaikan apresiasi dan penghrgaan serta ucapan terikasih kepada seluruh personil yang dilibatkan dalam pengamanan OKC tahun 2025 di Kabupaten Brebes.

Selain itu, pihaknya juga mengapresiasi kepada seluruh jajaranya atas kondusifitas dan keamanan wilayah selama Bulan Ramadhan, saat Idul Fitri serta saat berlangsungnya OKC 2025.

“Terimakasih dan penghargaan saya yang sebesar-besarnya kepada Wakapolres, Kabag, Kasat, Perwira, Kapolsek jajaran atas kontribusinya dalam melaksanakan kegiatan OKC. Terima kasih sudah membuat kabupaten Brebes ini menjadi aman damai. Sekaligus doa dan harapan semoga kedepannya kabupaten Brebes senantiasa aman dan damai,” ungkap Kapolres Brebes.

Sementara itu, ditambahkan oleh Ps Kasubsi PIDM Humas Iptu Indra Prasetyo pada Jumat (11/04), pemberian penghragaan oleh Kapolres Brebes merupakan bentuk apresiasi dan sebagai motivasi bagi seluru personel Polres Brebes dalam memberikan pelayanan masyarakat.

“Penggargaan ini sebagai pentuk apresiasi dan motifasi kepada seluruh personel Polres untuk dapat memberikan yang terbaik kepada masyarakat sebagai pelayanan, pelindung dan pengayom masyarakat serta penegakan hukum secara profesional,” terang Indra.

IMG 20250411 WA0017
(Susi)

Berita Terkait

AKBP Novi Edyanto S.I.K.,M.I.K Kapolres Lahat Pimpin Langsung Upacar Sertijab Tiga Kapolsek Polres Lahat
Kapolri sinergi dan solidaritas kunci utama merawat persatuan bangsa.
Kapolres Cirebon Kota Sambut Kedatangan Kapolri dalam Kunjungan ke Ponpes Buntet
Kapolri ucapakan paskah terasa damai
Kapolri resmikan pondok silahturahmi tokoh agama di Cirebon.
Buka Rakernis Densus 88, Kapolri Kunjungi Stan Usaha Eks Narapidana Teroris
Kapolsek Pagaden Hadiri Rapat Minggon Tingkat Kecamatan
Kapolsek Pagaden Hadiri Rapat Minggon Tingkat Kecamatan
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 21:49 WIB

Paus Fransiskus: Warisan Pelayanan dan Kesederhanaan Yang Menginspirasi Umat Di Dunia.

Sabtu, 26 April 2025 - 18:25 WIB

Jelang Pemakaman Paus Fransiskus DPW VOX POINT INDONESIA-SIKKA Mengajak Umat Hening Serta Nyalakan Lilin.

Sabtu, 26 April 2025 - 18:12 WIB

Upacara Pemakaman Paus Fransiskus Resmi Dimulai Di Vatikan, Ribuan Pesiarah Memadati Kawasan Tersebut.

Sabtu, 26 April 2025 - 08:48 WIB

Babinsa Bersama Tiga Pilar Ajak Masyarakat Jaga Kebersihan Dengan Giat Jumsih*

Jumat, 25 April 2025 - 22:00 WIB

Menurut Komplikasi GSG Arcaminik Hak Beribadah Di Tengah Polemik Izin

Jumat, 25 April 2025 - 21:55 WIB

BEM FH UNIPA MAUMERE: Semangat Peduli Kepada Lingkungan dan Elemen Masyarakat.

Kamis, 24 April 2025 - 11:48 WIB

Jalin Silaturahmi, Kapolsek Pagaden Sambangi Kantor Desa Jabong

Kamis, 24 April 2025 - 06:55 WIB

Bersama Tiga Pilar Danramil Bersama Anggota Menghadiri Kegiatan Sedekah Hajat Bumi*

Berita Terbaru

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Hari jadinya Desa Jagara Kuningan ke-366 dihadiri bupati Dian Rachmat Yanuar 

Sabtu, 26 Apr 2025 - 17:03 WIB