Pengecekan Armada Bis PO Putri Luragung Sahira dan Test Kesehatan Pengemudi Menjelang Arus Mudik Lebaran.

- Penulis Berita

Selasa, 25 Maret 2025 - 16:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengecekan Armada Bis PO Putri Luragung Sahira dan Test Kesehatan Pengemudi Menjelang Arus Mudik Lebaran..

Kuningan-Patrolinews86.com- Dalam rangka menjelang arus mudik lebaran Iedul Fitri 1 Syawal 1446H 2025 PO Putri Luragung Sahira melakukan Pengecekan Kendaraan,Uji kelayakan serta test Kesehatan bagi para pengemudi untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para pemudik.

Kegiatan ini dihadiri oleh Polres Kuningan, Subdenpom, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Kuningan,Dishub,serta Dinkes Kuningan.
Dalam uji kelayakan itu Armada Bis dalam keadaan bagus dan layak jalan serta para pengemudi dalam keadaan Stamina yang Prima Selasa,(25/3/25)

Para pengemudi pun tak luput dari uji kesehatan serta tes urine oleh para petugas hasil tes itu memuaskan karna semuanya bagus.
Para pengemudi yang di tes kesehatan diantaranya Ketua PAKAPULUS(Paguyuban Karyawan Putri Luragung Sahira) Pak.Dira, Lili Komandan Lusela ,Apih.Ali Pengemudi Pratama, Umar fauzi Pengemudi Abdi Galur dan Daris Komandan Burdah.

Kepada Patroli Ketua PAKAPULUS Pak.Dira menyampaikan” Kami para pengemudi akan memberikan Pelayanan terbaik untuk para pemudik serta Aman nyaman dan Selamat sampai tujuan pungkasnya.”(Bie)

Berita Terkait

Terlibat Perang Sarung, Sejumlah Remaja diamankan Polisi
Silaturahmi Menjelang Berbuka Puasa Bersama Karukunan Wargi Puncak dan Satpol PP Jabar
Polres Pekalongan Kota Kerahkan Unit K-9, Amankan Mudik Lebaran, Ini Tugasnya
Musrenbang 2026, Bupati Klaten Minta Selaras dengan Musrenbang Kecamatan
Jelang Idul Fitri 1446-H Pembina Yatim Gelar Buka Puasa Dan Santuni Anak Yatim*
Bedah Rumah Milik Ibu Ruminah Selesai, Polres Pekalongan Gelar Syukuran Bersama Warga
Bhabinkamtibmas Desa Linggamukti Sambangi Perangkat Desa, Ajak Warga Jaga Sitkamtibmas Jelang Lebaran Idul Fitri 1446.H/2025*
Senator Maya Rumantir Hadiri Buka Puasa Bersama Forkopimda Sulut, DPW KKSS, dan Anak Yatim di Rudis Gubernur YSK*
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:21 WIB

Pemkab Kuningan Apresiasi Satlinmas, 3.495 Anggota Terima Stimulan

Rabu, 26 Maret 2025 - 12:24 WIB

Pemdes Sadarkarya Jelang Lebaran Idul Fitri Bagikan Intensif Kepada 60 Guru Ngaji*

Rabu, 26 Maret 2025 - 09:10 WIB

Perkuat Keamanan Website Resmi, Diskominfo Kuningan Adakan Mitigasi

Selasa, 25 Maret 2025 - 19:39 WIB

Bupati Purwakarta Larang ASN Pemkab Purwakarta Gunakan Kendaraan Dinas Untuk Mudik Lebaran*

Senin, 24 Maret 2025 - 23:10 WIB

Bupati Kuningan Janji Bayar Gaji Dan Tpp 14 Tepat Waktu

Senin, 24 Maret 2025 - 12:15 WIB

Poto Bupati Lama  dan wakil masih terpampang rapih di Desa Tarikolot Cibeureum.

Minggu, 23 Maret 2025 - 19:17 WIB

Bupati Kuningan Siap Nindaklanjuti adanya 51 Aduan Masuk ke Lapor Kuningan Melesat

Minggu, 23 Maret 2025 - 03:19 WIB

*Babi*

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Terlibat Perang Sarung, Sejumlah Remaja diamankan Polisi

Rabu, 26 Mar 2025 - 19:54 WIB

PEMERINTAH DAN PARLEMEN

Pemkab Kuningan Apresiasi Satlinmas, 3.495 Anggota Terima Stimulan

Rabu, 26 Mar 2025 - 14:21 WIB