Presiden RI Ir.H.Joko Widodo Apresiasi TNI-Polri Amankan Pemilu 2024

- Penulis Berita

Rabu, 28 Februari 2024 - 19:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden RI Ir.H.Joko Widodo Apresiasi TNI-Polri Amankan Pemilu 2024.

 

Jakarta – Patrolinews86.com.
Rapat Pimpinan (Rapim) TNI-Polri 2024 telah digelar di Gedung Ahmad Yani, Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Rabu (28/02/2024). Acara tersebut dihadiri oleh Presiden RI Ir. H. Joko Widodo, Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., Panglima TNI Jenderal TNI H. Agus Subiyanto, S.E., M.Si., pejabat kementerian RI, serta 360 pejabat TNI-Polri. Dalam Rapim TNI-Polri kali ini mengusung tema “TNI-Polri Siap Wujudkan Pertahanan Keamanan Untuk Indonesia Maju.”

Kegiatan dalam menjaga sinergitas dan soliditas ini merupakan wadah untuk menyelaraskan pokok-pokok pikiran dan kebijakan pimpinan untuk terus mengawal stabilitas keamanan NKRI dalam pembangunan Indonesia.

“Pertama-tama saya ingin menyampaikan ucapan terima kasih sebesar-besarnya kepada seluruh jajaran TNI dan Polri yang telah menjamin keamanan dan ketertiban selama pelaksanaan Pemilu, sehingga pemungutan suara dan penghitungan suara berlangsung dengan aman damai,” ujar Presiden RI.Salam

Indonesia Sehat Menuju Indonesia Emas 2045.( Tim Red )

Berita Terkait

Pastikan Perencanaan Penganggaran Pemerintah Daerah Efektif dan Efisien
Kementerian Sosial RI Memberikan Bantuan 1 Unit Ekskavator ke Pemkab Pekalongan.
Rencana Keluar Negeri, Senator DPD RI Mirip Anak TK*
PPWI Dukung Kebijakan Presiden Prabowo untuk Penghematan Anggaran
RSUD Kajen Buka Poliklinik Spesialis Konservasi Gigi, Bisa Layani Pasien BPJS
4 nelayan warga dadap indramayu yg di duga hilang, selama 2 hari sudah ketemu di perairan gebang cirebon
*PPWI Siap Jalin Kerja Sama dengan Ponpes Al-Zaytun*
Orang Tua Miliki Peran Penting Dalam Mendampingi Anaknya Menghafal Al Quran.

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 18:07 WIB

Suhaman SPd Kepala SDN  Cigedang tingkatkan kesehatan dan budayakan hidup sehat di Sekolah

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:02 WIB

SANUSI SPd SD .Kepala SDN 1 Pamulihan Kuningan siap berkontribusi huat kemajuan dunia pendidikan

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:57 WIB

SD Negeri  Mandirancan & SMPN Mandirancan bersinergi antisipasi dampak air hujan

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:37 WIB

Selamat Milad…Ungkap .H.Surya, S.Pd.,M.M. Kepada Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kuningan U.Kusmana, S.sos, Msi.

Senin, 3 Februari 2025 - 11:50 WIB

Endang Suheryanto Kepala SDN 1 Heuleut,  Siap berkontribusi Positif bagi Kemajuan Dunia Pendidikan

Sabtu, 1 Februari 2025 - 23:26 WIB

SMP Negeri  1 SRAGI Selenggarakan  DIS NATALIS yang Ke 56 Tahun

Sabtu, 1 Februari 2025 - 11:12 WIB

H.Tata Saptaji MPd Kepsek SMPN 2 Ciawigebang sedang getol benahi prasarana sekolahnya

Sabtu, 1 Februari 2025 - 10:50 WIB

SMPN Negeri 1 Ciawigebang adakan Rapat RAT Koprasi Warga di Pangandaran

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Penahanan Ijazah Masih Marak, GRIB Jaya Demo Kantor Bupati Bogor

Jumat, 14 Feb 2025 - 15:33 WIB

HUKUM

Polres Tegal Gelar Upacara Sertijab Pejabat Utama

Kamis, 13 Feb 2025 - 22:33 WIB