Letkol Inf Asis Kamarudin ,SE,M.I.P, Dandim Lahat Tegaskan Kepada Prajurit Untuk Mejaga Netralitas Dalam Pemilu Tahun 2024

- Penulis Berita

Senin, 12 Februari 2024 - 05:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Letkol Inf Asis Kamarudin ,SE,M.I.P, Dandim Lahat Tegaskan Kepada Prajurit Untuk Mejaga Netralitas Dalam Pemilu Tahun 2024

 

Lahat Sumsel Patroli news86.com – Daerah teritorial Kodim 0405/Lahat meliputi dua Kabupaten dan satu Kota yakni Kabupaten Lahat, Kabupaten Empat Lawang dan Kota Pagar Alam.

Terkait pelaksanaan Pemilu tahun 2024 ini, Dandim 0405/Lahat Letkol Inf Asis Kamaruddin,SE.,M.I.P, mengingatkan kepada seluruh Prajurit TNI yang berada diwilayah Teritorial Kodim 0405/Lahat agar tidak mengarahkan seseorang maupun kelompok untuk memilih salah satu pasangan calon, baik Presiden dan Wakil Presiden maupun Legislatif.

“Kami tegaskan bahwa seluruh Prajurit Kodim 0405/Lahat agar bisa menjaga kenetralan dalam Pemilu 2024 ini, tidak memihak satu paslon pun,” tegas Letkol Inf Asis Kamaruddin.

Setiap Prajurit Kodim 0405/Lahat dilarang mengarahkan atau mempengaruhi istri dan keluarganya yang memiliki hak pilih untuk memilih paslon tertentu.

“Mari kita sukseskan Pemilu 2024 ini, terkhusus kepada seluruh Prajurit TNI di Kodim 0405/Lahat agar terus menjaga Netralitas, tidak mendukung salah satu paslon yang bertarung dalam Pemilu Tahun 2024 yang akan dilaksanakan pada 14 Februari 2024 mendatang,

Di harapkan Pemilu tahun 2024 khusus nya di kabupaten lahat dapat berjalan dengan lancar dan damai ”
Pungkas nya .

AS*M

Berita Terkait

Korem 063/SGJ gelar Silahturahmi dengan Ketua Ormas se wilayah Kota/Kab Cirebon
Perkuat Sinergitas Danramil 1903 Darangdan Bersama Kapolsek Ikuti Zoom Meeting Verifikasi dan ODF*
Jalur Super Kilat Kenaikan Pangkat Teddy Indra Wijaya Tuai Polemik*
Kodim 0614 Kota Cirebon Menyelenggarakan TFG Guna Mengantisipasi Bencana di Wilayah Kota Cirebon
Dandim 0614/Kota Cirebon Laksanakan Peninjauan Stok Beras Bulog di Wilayah Kota Cirebon
Selingkuh Berkali-kali, Senator SA Harus Dipecat ! *
Jendral TNI Maruli Simanjuntak Rangkul Unang Sunarya Sang Kapten Eks Manusia Senyap Siliwangi*
Kisah di Balik Pertemuan Kedua, Jendral TNI Maruli Simanjuntak Dan Unang Sunarya Sang Kapten Eks Manusia Senyap Siliwangi*

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 15:07 WIB

Bupati Majalengka Buka Gerakan Pangan Murah (GPM) untuk Stabilkan Harga Jelang Lebaran.

Senin, 17 Maret 2025 - 15:04 WIB

Polisi Amankan Petasan Siap Diledakkan dari Tangan Anak-Anak

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:20 WIB

Polres Cirebon Kota Sosialisasikan Mudik Aman, Kapolres : Pastikan Pemudik Selamat Sampai Tujuan

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:34 WIB

Ada Laporan Dugaan Perang Sarung, Polsek Kedungwuni Berhasil Gagalkan dan Amankan 9 Remaja

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:11 WIB

*Bupati Purwakarta Om Zein Lakukan Konservasi Leuweung Tiis Sebagai Upaya Jaga Air Bersih*

Minggu, 16 Maret 2025 - 00:48 WIB

Ramadhan Berkah,Grup RMB Raja Makassar Bersatu RX king 135 Berbagi Takjil

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:53 WIB

Sebanyak 7.000 Ikan Nila Ditebar di Kolam Ponpes Miftahul Falah Desa Ciloa

Sabtu, 15 Maret 2025 - 20:02 WIB

BANJIR BANDANG DI DESA CISURUPAN GARUT AKIBAT JEBOL TANGGUL SOLOKAN

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Polisi Amankan Petasan Siap Diledakkan dari Tangan Anak-Anak

Senin, 17 Mar 2025 - 15:04 WIB