Kapolda Jabar Bersama TNI sebar Benih Ikan di Situ Lembang

- Penulis Berita

Minggu, 28 Januari 2024 - 21:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jabar Bersama TNI sebar Benih Ikan di Situ Lembang

 

Bandung,patrolinews86.com-
Kapolda Jabar Irjen. Pol. Dr. Akhmad Wiyagus, S.I.K., M.Si., M.M. yang didampingi oleh Dansat Brimob dan Kapolres Cimahi menghadiri undangan dari Komandan Kopassus dan Pangdam III Siliwangi pada kegiatan penebaran bibit benih Ikan bertempat di daerah Wisata Situ Lembang Kab.Bandung Barat. Sabtu (27/01/24).

Bersama Panglima TNI, Bapak KASAD, Pj. Gubernur Jabar, Kapolda Jabar, Pangdam III Siliwangi dan PJU Mabes TNI serta sukarelawan dan komunitas dengan semangat dan berhati-hati melepas bibit ikan ke dalam air, dengan maksud memberikan mereka kesempatan untuk tumbuh dan berkembang biak.

Hal ini merupakan bentuk Kepedulian TNI-Polri dalam menjaga pelestarian populasi ikan yang sehat, sehingga Situ Lembang menjadi tempat yang ideal dan bisa dinikmati keindahan alamnya.

Kegiatan ini juga sebagai upaya TNI-Polri dalam mendukung program pemerintah untuk meningkatkan program ketahanan pangan di wilayah yang nantinya ikan-ikan tersebut dapat dinikmati oleh masyarakat yang ada disekitarnya.

Diharapkan para pelaku usaha dan masyarakat juga ikut peduli dengan lingkungannya dengan cara jangan membuang limbah dan sampah sembarangan.
Humas Polda Jabar/Fi

Berita Terkait

Korem 063/SGJ gelar Silahturahmi dengan Ketua Ormas se wilayah Kota/Kab Cirebon
Perkuat Sinergitas Danramil 1903 Darangdan Bersama Kapolsek Ikuti Zoom Meeting Verifikasi dan ODF*
Jalur Super Kilat Kenaikan Pangkat Teddy Indra Wijaya Tuai Polemik*
Kodim 0614 Kota Cirebon Menyelenggarakan TFG Guna Mengantisipasi Bencana di Wilayah Kota Cirebon
Dandim 0614/Kota Cirebon Laksanakan Peninjauan Stok Beras Bulog di Wilayah Kota Cirebon
Selingkuh Berkali-kali, Senator SA Harus Dipecat ! *
Jendral TNI Maruli Simanjuntak Rangkul Unang Sunarya Sang Kapten Eks Manusia Senyap Siliwangi*
Kisah di Balik Pertemuan Kedua, Jendral TNI Maruli Simanjuntak Dan Unang Sunarya Sang Kapten Eks Manusia Senyap Siliwangi*

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 10:30 WIB

Dana BOS Diduga Digasak untuk Kepentingan Pribadi,Kejati Sumut Tangkap dua pejabat Pendidikan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:59 WIB

Siap Ubah Wajah Pendidikan Kuningan Lima Program Unggulan “Sekolahku Keren” 

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:06 WIB

Personil Polsek Bojong Polres Purwakarta Giat Sambang/Binluh di Lapang Pilar Desa Sukamanah*

Sabtu, 8 Maret 2025 - 04:26 WIB

Ikatan Alumni 1999 SMP 8 Makassar Gelar Buka puasa Bersama

Kamis, 6 Maret 2025 - 18:03 WIB

Terima MBG Menu Buka Puasa Siswa SMAN 2 Lahat Merasa Senang

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:21 WIB

58 Kepala Sekolah di Lingkungan Disdik Majalengka di Lantik Bupati, H. Eman Suherman

Rabu, 26 Februari 2025 - 17:55 WIB

SMP Negeri 1 Karanganyar Kab.Pekalongan Ucapkan Selamat dan Sukses Atas di Lantiknya Bupati dan Wakil Bupati Pekalongan

Rabu, 26 Februari 2025 - 11:28 WIB

SDN Kawungsari Sosialisasi Program 7 Kebiasaan Anak Hebat

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Polisi Amankan Petasan Siap Diledakkan dari Tangan Anak-Anak

Senin, 17 Mar 2025 - 15:04 WIB