Lapas Kelas IIA Lahat Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 95 Tahun

- Penulis Berita

Sabtu, 28 Oktober 2023 - 13:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lapas Kelas IIA Lahat Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 95 Tahun

Lahat–Sumsel : Patrolinews86.com –

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Lahat melaksanakan Upacara Bendera Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke – 95 Tahun 2023, Sabtu 28 Oktober 2023 bertempat di Lapangan Blok Hunian.

bertindak selaku inspektur Upacara, Kasi Kamtib, Bapak Junaini, SH, Perwira Upacara Kasubag TU, Bapak Firzon, S.Ag, Komandan Upacara, Bapak Oka Mahendra, SH.

dengan tema “bersatu Majukan Indonesia” peringatan Hari Sumpah Pemuda dilaksanakan dalam rangka momentum mengingatkan bangsa Indonesia terhadap sejarah gotong royong seluruh elemen pemuda yang berhasil menebar semangat jiwa patriotisme sekaligus menyatukan visi kebangsaan dalam Sumpah Pemuda 1928 yang melahirkan sebuat komitmen kebangsaan yaitu bertumpah darah satu tanah air Indonesia, berbangsa satu bangsa Indonesia, dan menjunjung bahasa persatuan bahasa Indonesia.

Inspektur Upacara dalam amanatnya membacakan Sambutan Menteri Pemuda dan Olahraga, dimana beliau menghimbau dalam momen Hari Sumpah Pemuda ini, kita harus canangkan kebulatan tekad semua stakeholder baik Kementerian dan Lembaga, Pemerintah Provinsi, Pemerintah kabupaten Kota, Organisasi Kepemudaan, Komunitas serta elemen-elemen lain.

selanjutnya dalam amanatnya Inspektur upacara mengajak agar senantiasa membangkitkan semangat kolaborasi dalam memajukan negeri Indonesia.

AS* M

Berita Terkait

Penahanan Ijazah Masih Marak, GRIB Jaya Demo Kantor Bupati Bogor
Pembersihan Eceng Gondok di Waduk Darma.Bupati Kuningan terpilih H Dian Rahmat Yanuar Turun tangan
Mabes polri buka seleksi calon anggota baru selama 9 Buka pendaftaran polri capai 35.821.
Puskesmas Darangdan Layani Pasien Tidak Bawa Kartu BPJS Kesehatan Berobat Gratis Dengan Hanya Menunjukkan KTP*
Satlantas Polres Pekalongan Bersama Tim Gabungan Laksanakan Ramp Check dan pemeriksaan kesehatan bagi pengemudi Bus
Bupati Klaten Hj Sri Mulyani Adakan Tasyakuran Dalam Rangka Purna Bakti 2025,Ajak Warga Klaten Bersatu Dukung Mas Hamenang – Mas Beny.
Viral di Medsos Ada Tarif Penyeberangan di Jembatan Darurat Tembelan Petungkriyono, Kapolsek Lakukan Hal Ini.
Sat Reskrim Polres Cirebon Kota Berhasil Ringkus 3 Pelaku Pencuri Spesialis Mini Market

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 18:07 WIB

Suhaman SPd Kepala SDN  Cigedang tingkatkan kesehatan dan budayakan hidup sehat di Sekolah

Jumat, 7 Februari 2025 - 12:02 WIB

SANUSI SPd SD .Kepala SDN 1 Pamulihan Kuningan siap berkontribusi huat kemajuan dunia pendidikan

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:57 WIB

SD Negeri  Mandirancan & SMPN Mandirancan bersinergi antisipasi dampak air hujan

Kamis, 6 Februari 2025 - 09:37 WIB

Selamat Milad…Ungkap .H.Surya, S.Pd.,M.M. Kepada Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Kuningan U.Kusmana, S.sos, Msi.

Senin, 3 Februari 2025 - 11:50 WIB

Endang Suheryanto Kepala SDN 1 Heuleut,  Siap berkontribusi Positif bagi Kemajuan Dunia Pendidikan

Sabtu, 1 Februari 2025 - 23:26 WIB

SMP Negeri  1 SRAGI Selenggarakan  DIS NATALIS yang Ke 56 Tahun

Sabtu, 1 Februari 2025 - 11:12 WIB

H.Tata Saptaji MPd Kepsek SMPN 2 Ciawigebang sedang getol benahi prasarana sekolahnya

Sabtu, 1 Februari 2025 - 10:50 WIB

SMPN Negeri 1 Ciawigebang adakan Rapat RAT Koprasi Warga di Pangandaran

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Penahanan Ijazah Masih Marak, GRIB Jaya Demo Kantor Bupati Bogor

Jumat, 14 Feb 2025 - 15:33 WIB

HUKUM

Polres Tegal Gelar Upacara Sertijab Pejabat Utama

Kamis, 13 Feb 2025 - 22:33 WIB