Datangi Tiga Rumah Warga Pemenang Dorprize Vaksinasi, Kapolsek Maja Serahkan 3 Unit Sepeda Angin

- Penulis Berita

Selasa, 8 Maret 2022 - 22:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Majalengka,Patrolinews86.com. Inovasi Polres Majalengka yang digagas oleh Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi untuk mengajak masyarakat ikut berpartisipasi dalam Gebyar Vaksin Berhadiah Polres Majalengka terbilang sukses, terbukti dengan antusiasme masyarakat yang melakukan vaksin Covid-19 di wilayah hukum Polres Majalengka.

Penyerahan hadiah ini dilakukan usai dilaksanakannya pengundian gebyar vaksin berhadiah oleh Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi beserta PJU Polres Majalengka bertempat dihalaman Mapolres Majalengka. Senin kemarin (7/3/2022).

“Untuk gebyar vaksinasi ini terdapat 9 warga pemenang undian yang merupakan penerima vaksin Lansia Dosis I dan Dosis II diantaranya satu Unit Motor dan 8 Unit Sepeda angin,” kata Kapolres dalam keterangannya.

Lebih lanjut, AKBP Edwin Affandi mengatakan 9 pemenang hadiah utama berupa 1 unit sepeda motor Honda Genio di dapatkan oleh
Bapak Karyadi Desa Sumberkulon Kecamatan Jatitujuh Kabupaten Majalengka dan 8 Unit Sepeda Angin sebagai pemenang dari Wilayah Kecamatan Jatitujuh, Palasah, Maja ,Sukahaji dan Wilayah Kecamatan Bantarujeg.

Ia menyatakan, pengundian hadiah gebyar vaksin berhadiah ini dilaksanakan Polres Majalengka bagi masyarakat Kabupaten Majalengka yang telah melakukan penyuntikan vaksin Priode Bulan Februari pada tanggal 1 hingga 28 Februari 2022.

Wujud Pelayanan Kepada Masyarakat, Wakapolsek Maja Polres Majalengka IPTU Asep Saepudin bersama aparat Desa mengantarkan langsung kerumah pemenang Dorprize Vaksinasi berupa 3 Unit Sepeda Angin kepada masing masing tiga pemenang yakni Sdr Muhammad Akbar Zallaludin Warga Desa Nunuk Baru, Abdullah Basit Desa Padanggrahan dan Awan Raswan Desa Cihaur Kecamatan Maja Kabupaten Majalengka. Selasa (8/3/2022) pagi.

Atas nama pribadi dan keluarga, saya menyampaikan banyak terima kasih kepada Bapak Kapolres, yang telah memberikan hadiah kepada saya. Semoga Polres Majalengka semakin maju dan sukses serta keluarga Polres Majalengka diberikan kesehatan dalam melaksanakan tugasnya,” pungkas Awan Raswan disela menerima hadiah Doorprize Berupa Sepeda Angin.
** Aziz***

Berita Terkait

Adanya Komite Pencegahan Korupsi Jawa Barat Membantu Pemerintah Dalam Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi
Raja Maroko, King Mohammed VI, Perintahkan Pengerahan 40 Ton Bantuan Medis untuk Masyarakat Gaza
PPWI Berduka, Beristrahatlah dalam Damai Bang Danny Siagian
FKSB Segera Gelar Musyawarah Pilih Ketua dan Pengurus Baru 2022 – 2026.
Upacara pelepasan Kontingen Garuda Bhayangkara FPU 4 MINUSCA
Bupati Blora Serahkan Kendaraan Dinas Roda 4 Kepada Kapolres Blora.
Jalin Silaturahmi Insan Pers dan Organisasi Kewartawanan, PWCR Kunjungi Kantor Redaksi Suara Semesta
Polresta Cirebon Salurkan Ratusan Paket Bantuan kepada Masyarakat

Berita Terkait

Senin, 12 Mei 2025 - 19:40 WIB

Musda 1 GMPS DPD Kabupaten Karawang Erwin Nurdin Kembali Jabat Ketua Periode 2025-2028

Senin, 12 Mei 2025 - 18:22 WIB

Menapaki Jejak Iman Di Taman Doa Watu Wea, Kampung Fata.

Senin, 12 Mei 2025 - 17:34 WIB

Menjaga Keindahan Pantai Pintar Asia Beach Di Kabupaten Sikka.

Senin, 12 Mei 2025 - 14:29 WIB

SULTAN SEPUH JAENUDIN II ARIANATAREJA KERATON KASEPUHAN KESULTANAN CIREBON ZIARAH KE MAKAM LELUHURNYA PANGERAN ARYA NATAREJA GALUH CIAMIS

Senin, 12 Mei 2025 - 12:48 WIB

Jalur Kuningan-Cikijing Kembali dilanda Longsor  

Minggu, 11 Mei 2025 - 21:38 WIB

Seni Adu Domba Garut Di Lapngan Katumbiri Bayongbong Kabupaten Garut !!

Minggu, 11 Mei 2025 - 21:33 WIB

Polres Garut Enam Kali Terapkan Sistem One Way Selama Long Weekend

Minggu, 11 Mei 2025 - 18:36 WIB

Kapolres Lahat Akan Bertindak Tegas Tehadap Segala Bentuk Premanisme Di Kabupaten Lahat

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Menapaki Jejak Iman Di Taman Doa Watu Wea, Kampung Fata.

Senin, 12 Mei 2025 - 18:22 WIB