500 Santri dan Pengasuh Ponpes As Syamsuriyyah Wanasari dapat Vaksin Gratis di Gerai Vaksin Presisi Polres Brebes

- Penulis Berita

Sabtu, 17 Juli 2021 - 10:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BREBES – patrolinews86.com – Polres Brebes kembali gelar Gerai Vaksin Presisi di Desa Jagalempeni Kecamatan Wanasari Brebes Sabtu, (17/07/2021).

Kapolres Brebes AKBP Faisal Febrianto mengatakan Gerai Vaksin presisi kali ini bekerjasama dengan PCNU sebagai bentuk dukungan terhadap pemerintah dalam upaya percepatan vaksinasi covid 19, terhadap masyarakat. Peserta Vaksinasi dari Anggota Ormas Keagamaan Kab. Brebes, Tenaga Pendidik dan Santri Ponpes As Syamsuriyyah Wanasari serta Warga masyarakat Kec. Wanasai.

WhatsApp Image 2021 07 17 at 17.09.38
“Kita melakukan Kerjasama dengan PCNU dalam giat Vaksinasi massal kepada pengurus PCNU tujuannnya untuk mempercepat Herd immunity dan masyaratak sekitar bisa diajak untuk melakukan vaksin,” ujar Kapolres
Kapolres menambahkan target vaksinasi sebanyak 500 orang, masyarakat dihimbau untuk tidak usah takut karena vaksin aman dan halal. Selain itu juga tetap menaati Protokol kesehatan walaupun sudah divaksin sehingga dapat memutus mata rantai penyebaran covid-19.

WhatsApp Image 2021 07 17 at 17.09.38
Lanjut Kapolres dalam kegiatan vaksinasi pihaknya bersama dinas kesehatan dalam hal ini Puskesmas Jagalempeni Wanasari terkait nakes yang menjadi vaksinator. “Tadi Kepala Puskesmas Jagalempeni Sri Wahyuni menyatakan tidak ada kendala dalam kegiatan vaksinasi berjalan lancer, kedepannya akan dievaluasi untuk pelaksanaan vaksinasi tahap 2 melihat jumlah stok vaksin yang ada,” imbuh Kapolres
Sementara itu Gus Ahmad Attaf Tahzani Pengasuh Ponpes As Syamsuriyyah mengapresiasi adanya gerai vaksin di wilayahnya. “Mayarakat tidak perlu takut karena vaksin halal karena sudah mendapat sertifikasi MUI, dan tidak menimbulkan bahaya justru demi kemaslahatan kita harus vaksin dalam bentuk ikhtiar,” ujarnya (Hms/Susi).

Berita Terkait

Adanya Komite Pencegahan Korupsi Jawa Barat Membantu Pemerintah Dalam Pencegahan dan Pemberantasan Korupsi
Raja Maroko, King Mohammed VI, Perintahkan Pengerahan 40 Ton Bantuan Medis untuk Masyarakat Gaza
PPWI Berduka, Beristrahatlah dalam Damai Bang Danny Siagian
FKSB Segera Gelar Musyawarah Pilih Ketua dan Pengurus Baru 2022 – 2026.
Upacara pelepasan Kontingen Garuda Bhayangkara FPU 4 MINUSCA
Bupati Blora Serahkan Kendaraan Dinas Roda 4 Kepada Kapolres Blora.
Jalin Silaturahmi Insan Pers dan Organisasi Kewartawanan, PWCR Kunjungi Kantor Redaksi Suara Semesta
Polresta Cirebon Salurkan Ratusan Paket Bantuan kepada Masyarakat

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 10:30 WIB

Dana BOS Diduga Digasak untuk Kepentingan Pribadi,Kejati Sumut Tangkap dua pejabat Pendidikan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:59 WIB

Siap Ubah Wajah Pendidikan Kuningan Lima Program Unggulan “Sekolahku Keren” 

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:06 WIB

Personil Polsek Bojong Polres Purwakarta Giat Sambang/Binluh di Lapang Pilar Desa Sukamanah*

Sabtu, 8 Maret 2025 - 04:26 WIB

Ikatan Alumni 1999 SMP 8 Makassar Gelar Buka puasa Bersama

Kamis, 6 Maret 2025 - 18:03 WIB

Terima MBG Menu Buka Puasa Siswa SMAN 2 Lahat Merasa Senang

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:21 WIB

58 Kepala Sekolah di Lingkungan Disdik Majalengka di Lantik Bupati, H. Eman Suherman

Rabu, 26 Februari 2025 - 17:55 WIB

SMP Negeri 1 Karanganyar Kab.Pekalongan Ucapkan Selamat dan Sukses Atas di Lantiknya Bupati dan Wakil Bupati Pekalongan

Rabu, 26 Februari 2025 - 11:28 WIB

SDN Kawungsari Sosialisasi Program 7 Kebiasaan Anak Hebat

Berita Terbaru

LINTAS DAERAH

Polisi Amankan Petasan Siap Diledakkan dari Tangan Anak-Anak

Senin, 17 Mar 2025 - 15:04 WIB